Manfaat Terbesar Mengonsumsi Madu

Sabtu, 16 Juli 2022 - 08:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Net

Ilustrasi: Net

Laporan: Vira

Salah satu makanan yang dapat dikonsumsi untuk menjaga kesehatan tubuh adalah madu.

Madu merupakan makanan yang umum dijumpai dan mudah dikonsumsi dalam berbagai olahan.

Kita bisa memakan hasil olahan lebah madu itu dalam bentuk teh, kue, selai, jeli, hingga minuman kemasan.

Nah, di balik rasanya yang lezat, madu ternyata menyimpan sejumlah khasiat. Kira-kira apa saja, ya?

Apa itu madu?

Sebelum mengetahui apa saja manfaat madu bagi kesehatan tubuh, ada baiknya kita memahami dari mana makanan ini berasal.

Singkatnya, madu adalah cairan kental-manis buatan lebah madu, menurut University of Arkansas.

Baca Juga:  Sekjen PDIP Kena Pasal ‘Memberi Hadiah’ oleh KPK

Serangga bersayap itu membuat madu dengan menyedot nektar -cairan manis yang dihasilkan bunga- untuk selanjutnya dicerna di perut.

Setelahnya, nektar dikeluarkan ke dalam sel sarang lebah madu yang berbentuk susunan heksagonal atau segi enam.

Nektar di sarang lebah kemudian mengalami proses penguapan untuk mengurangi kadar air.

Nah, di sini lebah menggunakan sayapnya untuk melakukan proses pengeringan supaya madu benar-benar jadi.

Perlu diketahui bahwa tidak semua madu yang selama ini kita tahu jenisnya sama.

Baca Juga:  Satbrimobda Lampung, Gelar Family Gathering dan Syukuran Personil Yang UKP Januari 2025

Karena ada lebih dari 300 ribu jenis madu menurut ulasan ilmuah yang dipublikasikan The Journal of Nutritional Biochemistry pada tahun 2020.

Beragamnya jenis madu ternyata juga dipengaruhi oleh sejumlah faktor.

Mulai dari lokasi geografis bunga dan lebah, waktu lebah mengumpulkan nektar, dan sumber bunga dari nektar.

Faktor-faktor itulah yang memengaruhi rasa dan warna akhir madu yang berkisar dari cokelat muda hingga cokelat tua.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Polres Tulang Bawang Gerebek Rumah Tempat Transaksi dan Pesta Narkoba
Amuri Geram, Minta Polres Tuba Panggil dan Periksa Oknum Kepala Sekolah Pemberi Suap
Tingkatkan Kreatifitas Jajanan Pasar, Maidawati Samsudin Buka Lomba Penataan Kue Tradisional
ASKI Lampung Utara Konsolidasi Susun Program Kerja 2025
Diguyur Hujan Deras Semalaman, Bandar Lampung di Kepung Banjir, Brimob Siagakan Team SAR
58 Pejabat Pimpinan Tinggi di Lingkungan Pemprov Lampung Bakal Ikuti OJPT di Brigif 4 Mar/BS Pesawaran
Unila Terjunkan Tim Hidroteknik, Hasilnya Segera Dibicarakan dengan Walikota Bandarlampung
Kolaborasi Kemenimipas-Kemenaker Majukan SDM Warga Lapas

Berita Terkait

Minggu, 19 Januari 2025 - 22:17 WIB

Polres Tulang Bawang Gerebek Rumah Tempat Transaksi dan Pesta Narkoba

Minggu, 19 Januari 2025 - 22:11 WIB

Amuri Geram, Minta Polres Tuba Panggil dan Periksa Oknum Kepala Sekolah Pemberi Suap

Minggu, 19 Januari 2025 - 22:07 WIB

Tingkatkan Kreatifitas Jajanan Pasar, Maidawati Samsudin Buka Lomba Penataan Kue Tradisional

Sabtu, 18 Januari 2025 - 19:56 WIB

ASKI Lampung Utara Konsolidasi Susun Program Kerja 2025

Sabtu, 18 Januari 2025 - 19:28 WIB

JMSI Lampung Gelar Rapat Kerja Daerah

Sabtu, 18 Januari 2025 - 16:04 WIB

58 Pejabat Pimpinan Tinggi di Lingkungan Pemprov Lampung Bakal Ikuti OJPT di Brigif 4 Mar/BS Pesawaran

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:00 WIB

Unila Terjunkan Tim Hidroteknik, Hasilnya Segera Dibicarakan dengan Walikota Bandarlampung

Jumat, 17 Januari 2025 - 13:58 WIB

Kolaborasi Kemenimipas-Kemenaker Majukan SDM Warga Lapas

Berita Terbaru

Berita Utama

ASKI Lampung Utara Konsolidasi Susun Program Kerja 2025

Sabtu, 18 Jan 2025 - 19:56 WIB

Berita Utama

JMSI Lampung Gelar Rapat Kerja Daerah

Sabtu, 18 Jan 2025 - 19:28 WIB