Sekdaprov Lepas Peserta “Krakatau PSMTI Run” dalam Rangka Festival Krakatau XXXIII Tahun 2024

Minggu, 7 Juli 2024 | 14:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG – Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto melepas peserta “Krakatau PSMTI Run” dalam rangka memeriahkan Krakatau Festival (K-Fest) XXXIII Tahun 2024 di Halaman Gedung Graha Wangsa, Bandarlampung, Minggu (7/7/24).

Kegiatan ini berlangsung atas kerjasama Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) bersama Pemerintah Provinsi Lampung.

Dalam kesempatan itu, Sekdaprov Fahrizal melepas peserta run 10K sekaligus ikut serta dalam kategori tersebut.

Baca Juga:  Ketua Komisi V Hadiri Safari Ramadhan di Pesisir Selatan

Hadir pula Ketua Umum PSMTI Wilianto Tanta, Walikota Bandarlampung Eva Dwiana dan Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Provinsi Lampung Bobby Irawan.

Adapun katagori dalam Krakatau PSMTI Run ini meliputi run 21K, 10K dan 5K. Kemudian ada pula Fun Walk 3K.

Event ini turut dimeriahkan pembagian doorprize dan adanya penampilan dari SD Islam Az Zahra Bandarlampung dengan mempersembahkan lagu mandarin.##


Penulis : Melly

Baca Juga:  Rangkaian HPN, PWI Mesuji Bagikan Sembako dan Takjil

Editor : Ahmad


Sumber Berita : Adpim Pemprov Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Volume Kendaraan yang Melintas di Tol Bakter Capai 564.154 Unit
Lestari: Dorong Peningkatan Kemampuan Dosen
Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Wisata
Pemda Harus Proaktif Sosialisasikan SPMB
Eddy Soeparno: Didit Temui Megawati, Meneduhkan
Lampung Bantu Bencana Gempa Bumi di Myanmar
Brigif 4 Mar/BS Bersama Pemprov Dirikan Posko Bantuan Kemanusian Myanmar
Catatan Pojok Pedalaman; Celoteh April MOP

Berita Terkait

Kamis, 3 April 2025 - 21:19 WIB

Volume Kendaraan yang Melintas di Tol Bakter Capai 564.154 Unit

Kamis, 3 April 2025 - 20:48 WIB

Lestari: Dorong Peningkatan Kemampuan Dosen

Rabu, 2 April 2025 - 20:27 WIB

Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Wisata

Rabu, 2 April 2025 - 20:16 WIB

Pemda Harus Proaktif Sosialisasikan SPMB

Rabu, 2 April 2025 - 20:12 WIB

Eddy Soeparno: Didit Temui Megawati, Meneduhkan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Volume Kendaraan yang Melintas di Tol Bakter Capai 564.154 Unit

Kamis, 3 Apr 2025 - 21:19 WIB

#indonesiaswasembada

Lestari: Dorong Peningkatan Kemampuan Dosen

Kamis, 3 Apr 2025 - 20:48 WIB

#indonesiaswasembada

Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Wisata

Rabu, 2 Apr 2025 - 20:27 WIB

#indonesiaswasembada

Pemda Harus Proaktif Sosialisasikan SPMB

Rabu, 2 Apr 2025 - 20:16 WIB

#indonesiaswasembada

Eddy Soeparno: Didit Temui Megawati, Meneduhkan

Rabu, 2 Apr 2025 - 20:12 WIB