Warek Universitas Tulang Bawang Dilantik

Kamis, 13 Oktober 2022 | 16:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – Acara pelantikan Wakil Rektor 1,2,3 & 4 UTB berlangsung di Aula UTB. Kamis (13/10)

Adapun Wakil Rektor 1 ( Dr Mieke Yustia Ayu Ratna Sari, S.H., M.H), Wakil Rektor 2 ( Dr. Erfina, M.M), Wakil Rektor 3 ( Riza Yudha Patria, S.H., M.Kn), Wakil Rektor 4 ( Dr. Samsuar, S.Si., M.T)

Dalam sambutannya Ketua YAPIPILA ( M. puncak Stiawan, SP.,M.M ) menyampaikan agar semua pihak menyambut dengan respon positif pelantikan wakil rektor ini serta mendukung penuh langkah langkah yang dilakukan sepanjang sesuai dengan tatanan normatif yang ada.

Baca Juga:  Jaksa Menyapa, Kejari Way Kanan Dialog Tata Kelola Barang Bukti

Sementara itu Rektor UTB ( Dr.Drs.Achmad Moelyono, M.H) mengatakan bahwa peningkatan sumber daya manusia yang ada dilingkungan UTB mengalami peningkatan dari hari ke hari, baik dari kualitas maupun kwantitas, ujarnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

JMSI Bali Bekali Ratusan Pramuka Penggalang Denpasar dengan Ilmu Jurnalistik Digital
Tingkatkan Kemandirian, Lapas Kotabumi Gelar Pembinaan Tata Boga dan Pertanian bagi WBP
Patroli Gabungan Polres Mesuji, TNI, dan Satpol PP Tingkatkan Keamanan Saat Akhir Pekan
Fun Run “InsuRUNce 2025” Semarakkan Hari Asuransi Nasional di Bandarlampung 
Begawi Agung di Lampung Utara, Teguhkan Komitmen Pelestarian Adat dan Budaya Lampung di Tengah Tantangan Modernisasi dan Globalisasi
Targetkan Predikat LPH Utama, UIN Lampung Siap Menjadi Ekosistem Halal Global
Perubahan Kualifikasi LPH UIN, Prof Wan: Aktivitas Keseharian Kita Harus Halal
Polsek Simpang Pematang Bekuk Pelaku Curanmor Dengan 11 TKP

Berita Terkait

Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:55 WIB

JMSI Bali Bekali Ratusan Pramuka Penggalang Denpasar dengan Ilmu Jurnalistik Digital

Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Tingkatkan Kemandirian, Lapas Kotabumi Gelar Pembinaan Tata Boga dan Pertanian bagi WBP

Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:50 WIB

Patroli Gabungan Polres Mesuji, TNI, dan Satpol PP Tingkatkan Keamanan Saat Akhir Pekan

Minggu, 19 Oktober 2025 - 14:09 WIB

Fun Run “InsuRUNce 2025” Semarakkan Hari Asuransi Nasional di Bandarlampung 

Minggu, 19 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Begawi Agung di Lampung Utara, Teguhkan Komitmen Pelestarian Adat dan Budaya Lampung di Tengah Tantangan Modernisasi dan Globalisasi

Berita Terbaru