Ahmad Handoko Yakin Aparat Bekerja Profesional

Senin, 13 Juni 2022 | 13:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anis

BANDARLAMPUNG – Advokat Ahmad Handoko, S.H., M.H., angkat bicara. Ini menanggapi pernyataan pelapor H. Nuryadin, tentang status yang melibatkan kliennya H. Darussalam.

Sebelumnya Nuryadin, berharap Kompol Dennis Arya Putra, sebagai Kasat Reskrim Polres Bandar Lampung yang baru, mampu menyelesaikan laporan penipuan yang dialami, yang tak kunjung maju ke persidangan sejak tahun 2020 lalu hingga pertengahan tahun 2022 ini.

Baca Juga:  SLTPN 9 Mesuji Gagas Student Farmer Club

“Tentunya hak pelapor, untuk menyatakan harapan dalam penanganan sebuah perkara,” terang Ahmad Handoko, Senin, 13 Juni 2022.

Namun lanjut Ahmad Handoko, semua perkara pidana yang disampaikan, kembali tergantung pada alat bukti. Apakah cukup untuk masuk kepersidangan atau tidak.

“Kami sendiri dari awal sangat yakin, jika perkara yang katanya melibatkan klien saya, H. Darussalam sebagaimana yang dilaporkan di Polres Bandarlampung, tidak cukup bukti untuk diteruskan kepersidangan,” tandasnya.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship
MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua
Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan
Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Suherman Jabat Dishub Way Kanan
Membesuk Tahanan Izin Kejati? Haris Munandar: Mohon Dicabut

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 20:51 WIB

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship

Senin, 12 Januari 2026 - 20:37 WIB

MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:49 WIB

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:02 WIB

Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Jan 2026 - 16:49 WIB

#indonesiaswasembada

Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian

Senin, 12 Jan 2026 - 16:02 WIB