Tryout ke Jabar, E-Sport Lampung Siap Hadapi PON XXI Aceh-Sumut

Minggu, 28 Juli 2024 | 12:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung – Guna mengasah kemampuan dan peforma menjelang PON XXI Aceh-Sumut, E-sport Lampung Tryout ke Jawa Barat.

Tryout tersebut berlangsung sejak 25 Juli dan akan berakhir pada 3 Agustus 2024 mendatang, sementara pelaksanaan PON XXI Aceh-Sumut sendiri akan berlangsung pada tanggal

Ketua Harian ESI Provinsi Lampung Iqbal Ardiansyah berharap para atlit tetap menjaga kondisi kesehatan, selain itu dengan dilangsungkan nya tryout tersebut para atlit dapat mengasah kemampuan dan juga mengevaluasi kondisi tim.

Baca Juga:  Terpilih Aklamasi, Ahmad Novriwan Kembali Pimpin JMSI Lampung

“Menjaga kesehatan itu prioritas, badan harus tetap dalam kondisi fit, semoga dengan adanya tryout ini para atlit dapat meningkatkan kualitas dan kemampuan agar pada pelaksanaan PON dapat maksimal,” Kata Iqbal Ardiansyah.

Kita sangat yakin, sejauh ini atlit-atlit kita sudah teruji kualitas nya, namun harus terus menerus di asah, “Satu lagi jangan cepat merasa puas, perjuangan masih panjang, harus yakin PON XXI Aceh-Sumut ini kita akan meraih hasil yang maksimal untuk membawa nama baik E-sport Lampung berjaya di kancah Nasional,” harap Iqbal.


Sumber Berita : Bandar Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Membesuk Tahanan Izin Kejati? Haris Munandar: Mohon Dicabut
Ekonomi Wisata Lampung Menguat, Arah Pengembangan Hotel Kian Terbuka
Wagub Jihan Nurlela Beri Penghargaan kepada Kwarda Pramuka Lampung atas Kepedulian dan Komitmen Membantu Korban Banjir Sumatera
Pemprov Lampung Dorong Sinergi Bangun Gerai dan Pergudangan Koperasi Desa Merah Putih
Sekdaprov Lampung Tekankan Kesiapsiagaan Kolektif Hadapi Bencana Alam
Kodam XXI/Radin Inten Gelar Pentas Seni Budaya Peduli Bencana Sumatra

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:00 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Senin, 12 Januari 2026 - 12:12 WIB

Membesuk Tahanan Izin Kejati? Haris Munandar: Mohon Dicabut

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:56 WIB

Ekonomi Wisata Lampung Menguat, Arah Pengembangan Hotel Kian Terbuka

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:54 WIB

Wagub Jihan Nurlela Beri Penghargaan kepada Kwarda Pramuka Lampung atas Kepedulian dan Komitmen Membantu Korban Banjir Sumatera

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Jan 2026 - 16:49 WIB