Riana Sari Minta Sosialisasikan Donor Darah

Selasa, 14 Juni 2022 - 17:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Yulizar K

BANDARLAMPUNG — Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Lampung, Riana Sari Arinal, memimpin rapat kerja Pengurus PMI Provinsi Lampung, bertempat di Gedung Graha Wangsa, Selasa(14/06/2022).

Dalam kesempatan tersebut, Ketua PMI Provinsi Lampung, mengatakan bahwa PMI adalah kerja kemanusiaan, kerja PMI adalah pekerjaan yang mulia hanya orang-orang dipercaya yang menduduki jabatan ini dan menjalankan misi kemanusiaan.

Selain itu Riana Sari Arinal juga meminta Kabupaten/kota harus lebih memperhatikan lagi untuk sosialisasi terkait donor darah, bukan hanya angka target darah tetapi persiapan para pendonor, maka dari itu sangat diperlukan publikasi dan sosialisasi untuk masyarakat.

Baca Juga:  Pemprov Lampung Dorong Peningkatan Literasi dan Digitalisasi Kearsipan untuk Generasi Cerdas dan Berbudaya

Sementara Fitrianita Damhuri menjelaskan dalam rapat bahwa PMI Provinsi Lampung direncanakan akan melaksanakan Pelantikan Pengurus PMI Kabupaten Tanggamus dan Pengurus PMI Kabupaten Lampung Selatan pada akhir bulan Juni.

Kemudian untuk program sekolah sehat direncanakan akan dilaksanakan pada tanggal 16 Juni 2022.

Selain itu, akan ada program prioritas terkait sosialisasi, dimana nanti alan melibatkan puskesmas atau pelayanan kesehatan. Sedangkan terkait data para pendonor yang sudah terdaftar itu ada di data base PMI dan memudahkan untuk pembantuan darurat apabila darah pendonor tersebut dibutuhkan.

Baca Juga:  Peringati Penembakan Waketum JMSI di Bengkulu, Mahasiswa Minta Presiden Copot Kapolri

Hadir dalam Rapat Kadis PP & PA, Perwakilan Dinas Pendidikan, perwakilan dari DPRD Provinsi Lampung dan Instansi terkait.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Catatan Kaki: Raja Kecil Pada Hierarki Kepemimpinan Prabowo
Musrenbang Lambar 2025 Fokus Infrastruktur
Pak Pj Gubernur, Harga Gabah dan Pupuk Subsidi Awut-Awutan di Tanggamus!
Sektor Pertanian Hadapi Tantangan Stagnasi Produktivitas dan Keberlanjutan
Efektivitas Kerja di Sektor Pendidikan Penting Diwujudkan
Bamsoet Dukung Keputusan Gerindra Usung Kembali Prabowo Subianto Capres 2029-2034
KWP dan DPR RI Gelar Seminar Nasional: Transformasi BUMN untuk Ekonomi Nasional
Profil Penjabat Sekretaris Daerah Way Kanan, Arie Anthony Thamrin

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:48 WIB

Catatan Kaki: Raja Kecil Pada Hierarki Kepemimpinan Prabowo

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:38 WIB

Musrenbang Lambar 2025 Fokus Infrastruktur

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:54 WIB

Pak Pj Gubernur, Harga Gabah dan Pupuk Subsidi Awut-Awutan di Tanggamus!

Jumat, 14 Februari 2025 - 06:51 WIB

Sektor Pertanian Hadapi Tantangan Stagnasi Produktivitas dan Keberlanjutan

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:01 WIB

Efektivitas Kerja di Sektor Pendidikan Penting Diwujudkan

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:48 WIB

KWP dan DPR RI Gelar Seminar Nasional: Transformasi BUMN untuk Ekonomi Nasional

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:43 WIB

Profil Penjabat Sekretaris Daerah Way Kanan, Arie Anthony Thamrin

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:38 WIB

Pemkab Lamteng Gelar Musrenbang

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Catatan Kaki: Raja Kecil Pada Hierarki Kepemimpinan Prabowo

Jumat, 14 Feb 2025 - 09:48 WIB

#indonesiaswasembada

Musrenbang Lambar 2025 Fokus Infrastruktur

Jumat, 14 Feb 2025 - 09:38 WIB

#indonesiaswasembada

Pak Pj Gubernur, Harga Gabah dan Pupuk Subsidi Awut-Awutan di Tanggamus!

Jumat, 14 Feb 2025 - 07:54 WIB

#indonesiaswasembada

Sektor Pertanian Hadapi Tantangan Stagnasi Produktivitas dan Keberlanjutan

Jumat, 14 Feb 2025 - 06:51 WIB

#indonesiaswasembada

Efektivitas Kerja di Sektor Pendidikan Penting Diwujudkan

Kamis, 13 Feb 2025 - 21:01 WIB