Riana Sari Arinal Lepas Kontingen Mahasiswa Untuk Ikuti Pomnas

Kamis, 10 November 2022 | 15:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – Ketua Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (Perwosi) Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal melepas kontingen mahasiswa dari Lampung untuk mengikuti Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (Pomnas), di Padang, Sumatera Barat pada 17-26 November 2022.

Kontingen yang berjumlah 204 orang tersebut dilepas di Mahan Agung, Kamis (10/11). Mereka terdiri dari 149 atlet dan 55 orang official pelatih serta pendamping yang akan berangkat pada 14 November mendatang.

Baca Juga:  Lampung Masuk 5 Besar Target Swasembada Pangan

Dalam arahannya, Ibu Riana mengapresiasi kontingen Pomnas ini karena menjalankan kegiatan yang positif.

“Disela-sela kegiatan kalian sebagai mahasiswa kalian masih bisa menyempatkan kegiatan yang positif serta bisa berprestasi,” ujarnya

Ibu Riana menilai kegiatan positif yang dilakukan sekarang akan dirasakan pada masa yang akan datang.

“Kalo saat ini kalian melakukan hal positif insha Allah kedepannya akan selalu positif juga nantinya,” ujar Ibu Riana.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi
Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara
Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan
Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung
Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April
Hinca Panjaitan Usul Polri Rutin Merotasi Polantas

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 21:33 WIB

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 April 2025 - 19:19 WIB

Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal

Jumat, 18 April 2025 - 06:17 WIB

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Kamis, 17 April 2025 - 23:58 WIB

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 April 2025 - 23:15 WIB

Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 Apr 2025 - 21:33 WIB

#indonesiaswasembada

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 Apr 2025 - 23:58 WIB