Organisasi Advokat DPW Persadin Lampung Siap Gelar Muswil

Senin, 9 September 2024 | 12:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG – Dewan Pimpinan Wilayah Persatuan Advokasi Indonesia (DPW Persadin) Provinsi Lampung siap menggelar Musyawarah Wilayah (MUSWIL) I yang dipusatkan di Hotel Amalia Bandar Lampung, Selasa, 10 September 2024 besok.

Ketua Panitia pelaksana Muswil I DPW Persadin Lampung Suwardi Bojes, SHI mengungkapkan, Muswil nanti akan diikuti oleh seluruh Advokat Anggota Persadin Se-Provinsi Lampung.

“Segala persiapan untuk menggelar Muswil pertama DPW Persadin Lampung sudah panitia siapkan, dan bendera Persadin sebagai simbol organisasi sudah di tebar di beberapa titik lokasi diperkotaan, Undangan pun sudah disebar keseluruh tamu undangan, Semua rangkaian kegiatan mulai dari pembukaan Muswil hingga pelantikan Ketua Definitif semuanya dipusatkan di Hotel Amalia Bandar Lampung,” Ujar mantan Aktifis HMI ini, Senin, 09 September 2024.

Baca Juga:  Soal Permohonan Perpanjangan HGU PT Jalaku, Bupati Lampung Utara Tak Mau Gegabah

Pria yang pernah berkiprah didunia jurnalis ini juga menjelaskan, Muswil ini merupakan amanat Munas Persadin yang berlangsung di hotel Horison Bogor beberapa waktu yang lalu, Yang mana untuk DPW Persadin Lampung diamanahkan kepada Pengurus Caretaker H.Benny HN Mansyur, SH sebagai Ketua kemudian Syech Hud Ismail, SH sebagai Sekretaris, dan Chintia Mutiara Dewi, SH sebagai Bendahara.

Dijadwalkan Muswil akan dibuka langsung oleh Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Persatuan Advokasi Indonesia (DPN Persadin) KRT. Oking Ganda Miharja, SH.,MH.

Baca Juga:  Gaji dan TPP ke-13 ASN Lampung Senilai Rp118,7 Miliar Mulai Dicairkan

Ada dua Agenda penting dalam Muswil ini, yakni membahas program kerja organisasi untuk lima tahun kedepan.

“Kemudian melakukan pemilihan Ketua definitif DPW Persadin Lampung untuk periode 2024-2029, Mohon do’a semoga Muswil 1 DPW Persadin Lampung ini berlangsung demokratis, lancar, dan sukses.” Pungkas Bojes.


Penulis : Rudi Alfian


Editor : Nara


Sumber Berita : Persadin Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Proyek Rabat Beton Rp982 Juta Milik CV Artha Jaya Konstruksi Diduga Asal Jadi, Warga Minta Bongkar Ulang
BPN Mesuji Bagikan Sertipikat PTSL dan Sekaligus Sosialisasi Kepengurusan Legalisasi Aset Tanah
Teguh Santosa: Insya Allah Hubungan Indonesia-Korea Utara Semakin Baik
Danbrigif 4 Marinir/BS dan Ketua Cabang 7 PG Kormar Panen Melon di Yonif 7 Marinir
Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas
Pemerintah Pusat Dorong Pemda Percepat Program 3 Juta Rumah, Kesehatan Gratis, dan Tekan Inflasi
BPN Mesuji Ikuti Rakor Pensertipikatan Aset dan Penyelesaian Aset Tumpang Tindih BMD Pemprov Lampung
Transformasi Bulog Jadi Langkah Tepat Pastikan Kebutuhan Pangan Masyarakat Terpenuhi

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 16:28 WIB

Proyek Rabat Beton Rp982 Juta Milik CV Artha Jaya Konstruksi Diduga Asal Jadi, Warga Minta Bongkar Ulang

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:42 WIB

BPN Mesuji Bagikan Sertipikat PTSL dan Sekaligus Sosialisasi Kepengurusan Legalisasi Aset Tanah

Selasa, 1 Juli 2025 - 11:28 WIB

Teguh Santosa: Insya Allah Hubungan Indonesia-Korea Utara Semakin Baik

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:43 WIB

Danbrigif 4 Marinir/BS dan Ketua Cabang 7 PG Kormar Panen Melon di Yonif 7 Marinir

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:38 WIB

Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Teguh Santosa: Insya Allah Hubungan Indonesia-Korea Utara Semakin Baik

Selasa, 1 Jul 2025 - 11:28 WIB

#indonesiaswasembada

Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas

Selasa, 1 Jul 2025 - 09:38 WIB