Ini Gejala Virus Marburg

Selasa, 19 Juli 2022 | 11:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Net

Ilustrasi: Net

Laporan: Vira

Virus marburg menjadi wabah baru di dunia. Ada beberapa gejala virus marburg.

Dalam pernyataan resmi yang dikutip AFP, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan Marburg mirip dengan ebola, salah satu virus yang cukup mematikan dan telah menelan banyak korban.

Apa itu virus marburg?

Virus marburg bukanlah jenis virus yang baru ditemukan di dunia. Virus ini telah ada sejak 1967an. Di mana virus ini pertama kali diketahui menyerang pekerja laboratorium di Jerman yang telah melakukan kontak dengan seekor monyet hijau yang dibawa dari Uganda. Monyet ini diduga menjadi inang virus tersebut.

Baca Juga:  5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

Virus ini merupakan patogen yang sangat berbahaya. Dan bagian dari filovirus atau yang juga dikenal dengan ebola.

Sebelum muncul jadi gejala virus marburg, Inang atau reservoir virus ini adalah kelelawar buah yang banyak tersebar di daratan Afrika. Mamalia ini akan membawa virus marburg dan tak akan diketahui lantaran virus ini tak membuat sakit kelelawar.

Baca Juga:  5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

Justru, melalui hewan inilah virus bisa menyerang dan menyebar ke mamalia seperti monyet bahkan manusia. WHO mencatat, penyebaran virus ini bisa jadi bermula karena pembantaian terhadap kelelawar dengan alasan konsumsi.

Pencegahan >>

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik
Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi
Samsudin Ajak Sjacrhroedin Tinjau Pembangunan Masjid Al Hijrah di Kota Baru
Samsudin Buka Teknokrat Academic Expo 2025
DPR Apresiasi Pemerintah Prabowo Bakal Evaluasi PSN Termasuk PIK 2
Prabowo Perlu Perkuat Narasi soal Solidaritas Palestina dan Gencar Suarakan di Forum-forum Internasional
Pj Gubernur Samsudin Ucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2576: “Gong Xi Fa Cai”
Imipas Beri Remisi Sesuai Aturan Undang-Undang

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 06:15 WIB

5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

Kamis, 6 Februari 2025 - 18:06 WIB

Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi

Jumat, 31 Januari 2025 - 00:42 WIB

Samsudin Ajak Sjacrhroedin Tinjau Pembangunan Masjid Al Hijrah di Kota Baru

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:34 WIB

Samsudin Buka Teknokrat Academic Expo 2025

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:23 WIB

DPR Apresiasi Pemerintah Prabowo Bakal Evaluasi PSN Termasuk PIK 2

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:28 WIB

#indonesiaswasembada

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 19:08 WIB

#indonesiaswasembada

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:17 WIB

#indonesiaswasembada

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:30 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:40 WIB