Dikenal Sebagai Polisi Baik, Briptu Panca Sisihkan Rejeki Bantu Warga

Jumat, 11 November 2022 | 16:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

LAMPUNG TIMUR – Dimasa ini, Polri tengah diterpa dengan berita-berita negatif yang menimbulkan berkurangnya kepercayaan masyarakat.

Dibalik semua itu, ada sosok Polisi bernama Briptu Panca Saputra yang merupakan Bhabinkamtibmas yang bertugas di Desa Labuhan Ratu Induk Polsek Labuhan Ratu, Polres Lampung Timur Polda Lampung yang dikenal sebagai Polisi baik oleh warga sekitar.

Hal itu terlihat dari keakrabannya dengan masyarakat dan pasalnya Briptu Panca bersedia menyisihkan sebagian rezekinya untuk warga yang membutuhkan bantuan dengan memberikan bantuan sosial langsung pada Jum’at (11/11) pagi.

Baca Juga:  Ikut Tensi Darah, Ibas: Pastikan Program Cek Kesehatan Gratis Merata di Indonesia

Kegiatan tersebut dilaksanakannya selain daripada membantu warga, juga dalam memperingati Hari Pahlawan. Kapolres Lampung Timur AKBP Zaky Alkazar Nasution melalui Kapolsek Labuhan Ratu Iptu Mardian mengapresiasi hal yang dilakukan anggotanya tersebut.

“Tentunya apresiasi setinggi-tingginya kepada Briptu Panca yang dalam hal ini menjadi salah satu ikon Polri yang membantu masyarakat,” ujar Kapolsek.

Subandi (70) merupakan salah satu warga yang sudah lama tidak bekerja dan sakit-sakitan, yang juga menjadi salah satu yang menerima bantuan dari Briptu Panca mengucapkan terimakasih.

Baca Juga:  PT Kencana Acidindo Perkasa Diduga tak Kantongi Izin Dari Pemkab Lampung Utara

“Saya sangat berterimakasih kepada Briptu Panca, saya rasa beliau merupakan sosok Polri yang baik, berjiwa mulia. Semoga kebaikan beliau dapat di balas Allah SWT,” ucapnya.

Kapolsek juga berharap semoga yang dilakukan Briptu Panca dapat benar-benar memberikan manfaat bagi masyarakat dan dapat menjadi contoh bagi anggota lain.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi
Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara
Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan
Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung
Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April
Hinca Panjaitan Usul Polri Rutin Merotasi Polantas
Neng Eem : Sekarang Waktunya Lebih Mencintai Produk UMKM
Yang Ditunggu Masyarakat Tiba, Pemprov Lampung Gelar Pemutihan Pajak Mulai 1 Mei 2025

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 06:17 WIB

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Kamis, 17 April 2025 - 23:58 WIB

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 April 2025 - 23:15 WIB

Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan

Kamis, 17 April 2025 - 20:14 WIB

Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung

Kamis, 17 April 2025 - 20:08 WIB

Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 Apr 2025 - 23:58 WIB

#indonesiaswasembada

Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:14 WIB