Sinergitas Antar Instansi Kunci Keberhasilan Operasi

Jumat, 1 September 2023 | 18:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Annisa

(Puspen TNI). Tactical Floor Game (TFG) dipimpin langsung oleh Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono S.E., M.M., dan Kapolri Jenderal Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, dilaksanakan untuk menyusun taktik dan strategi serta sebagai wahana koordinasi dalam perencanaan operasi yang akan diterapkan dalam pelaksanaan Pengamanan (Pam) KTT Ke-43 ASEAN SUMMIT Tahun 2023, bertempat di GOR Ahmad Yani, Mabes TNI, Cilangkap. Kamis (31/8/2023).

Pangkogabwilhan I Laksdya TNI Erwin S. Aldedharma, S.E., M.M., M.Sc., Selaku Panglima Komando Gabungan Terpadu Pengamanan (Kogabpadpam) VVIP beserta para Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TNI, Polri, dan Instansi pemerintah serta pihak terkait lainnya hadir untuk meyakinkan kesiapan masing-masing Satgas yang terlibat dalam KTT ASEAN agar dapat mengantisipasi setiap dinamika yang mungkin muncul selama pelaksanaan kegiatan.

Baca Juga:  Wagub Jihan Nurlela Beri Penghargaan kepada Kwarda Pramuka Lampung atas Kepedulian dan Komitmen Membantu Korban Banjir Sumatera

Dalam kesempatan tersebut para Dansatgas memaparkan tugas pokok masing-masing pengamanan yang dilaksanakan Satgaspam guna menyukseskan perhelatan acara tersebut yang dilaksanakan di JCC, Jakarta, pada 5-7 September 2003 mendatang.

Panglima TNI, menyampaikan kepada seluruh peserta TFG agar saling koordinasi antar Satgas dan memahami tugas pokok masing-masing sehingga tugas pengamanan dapat berjalan dengan aman dan lancar.

“TNI, Polri dan Kementerian terkait perlu keselarasan dan diharapkan seluruh peserta TFG dapat memahami siapa berbuat apa, dan harus sudah mengerti dalam pelaksaan sehingga diharapkan tidak ada ganguan sekecil apapun baik dari dalam maupun luar”. Tegas Panglima TNI.

Baca Juga:  HKA dan BTB Bantu Normalisasi Irigasi Bantu Atasi Genangan Air di Jalan Kabupaten Lampung Tengah

Pada kesempatan tersebut panglima TNI juga menyampaikan bahwa kerja sama antar instansi menjadi kunci keberhasilan operasi. “Dalam penugasan ini agar kesampingkan ego sektoral, bahu membahu, saling mengingatkan dan sinergi antar instansi agar berhasil dalam tugas ini” Tutup Panglima TNI. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan
Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:39 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 22:25 WIB

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 22:25 WIB