Sekolah di Lampura di Liburkan

Senin, 7 Februari 2022 - 22:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Rudi Alfian

LAMPUNG UTARA – Pertemuan Tatap Muka (PTM) sekolah di wilayah Kabupaten Lampung Utara diberhentikan sementara (libur) selama empat belas hari kedepan.

Hal itu dikatakan Sekdakab Lampura, Lekok, usai memberikan pengarahan sekaligus rapat bersama Presiden melalui daring dengan seluruh kepala daerah.

Menurutnya, penundaan tersebut terjadi karena adanya penambahan kasus terjadi disana. Khususnya cluster sekolah, setelah sebelumnya dua sekolah kini bertambah menjadi 3. Meski belum sepenuhnya diketahui, sebab masih positif antigen rapid test.

Baca Juga:  Samsudin Bersama RMD Ikut Memeriahkan Soekarno Fun Run

“Karena ada peningkatan di cluster sekolah, maka PTM ditunda selama 14 hari kedepan. Sambil mempersiapkan segala sesuatunya,” kata Sekda, seusai rapat pengarahan, Senin, (07/02).

Selain itu, kata Lekok, pemerintah daerah melalui satgas terus melakukan pemantauan terhadap perketatan protokol kesehatan disekolah. Pemkab juga menghimbau pasien agar dapat dirawat dirumah sakit untuk mempercepat pengobatan.

“Kita menghimbau untuk yang sakit dapat melakukan perawatan dirumah sakit untuk mempercepat pemulihannya,” imbuhnya.

Hal itu, lanjutnya, sesuai SKB 4 Menteri dan arahan Presiden-RI, Joko Widodo dalam rapat untuk dapat diliburkan menunggu situasi terkendali. Setelah sebelumnya beberapa sekolah di Provinsi Lampung memberlakukan hal serupa, yakni Way Kanan, Bandar Lampung dan Tubaba.

Baca Juga:  Diserang Harimau Sumatera, Seorang Petani di Lambar Meninggal Dunia

“Saat ini langsung kita persiapkan, hari ini sesudah rapat, nota suratnya sudah naik ke pimpinan (bupati) agar dapat ditandatangani. Untuk kemudian ditindaklanjuti,” tandasnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Program Cek Kesehatan Gratis Diapresiasi WHO
Founder Rumah Sambal Seruit- Ketum JMSI Komit Dorong Kemajuan Kuliner Khas
Pemilik SPBU Prokimal Bantah Layani Pengecor Pertalite, Monalisa : Kami Punya SOP
Pj. Gubernur Lampung Tanam Pohon di Ruas Tol Bakter
SPBU Prokimal Diduga Layani Pengecor Motor Tanki Modifikasi
Polisi Peduli Beri Bantuan Korban Laka Ojek Online
Bekas Galian Tanah Dilokasi TPA Telan Korban 2 Anak Meninggal, Ini Kronologinya
Klinik Pertama MPR RI Diresmikan Sesjen

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:37 WIB

Program Cek Kesehatan Gratis Diapresiasi WHO

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:21 WIB

Founder Rumah Sambal Seruit- Ketum JMSI Komit Dorong Kemajuan Kuliner Khas

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:54 WIB

Pemilik SPBU Prokimal Bantah Layani Pengecor Pertalite, Monalisa : Kami Punya SOP

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:13 WIB

Pj. Gubernur Lampung Tanam Pohon di Ruas Tol Bakter

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:55 WIB

SPBU Prokimal Diduga Layani Pengecor Motor Tanki Modifikasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:00 WIB

Bekas Galian Tanah Dilokasi TPA Telan Korban 2 Anak Meninggal, Ini Kronologinya

Selasa, 11 Februari 2025 - 09:18 WIB

Klinik Pertama MPR RI Diresmikan Sesjen

Senin, 10 Februari 2025 - 22:08 WIB

Maidawati Samsudin Rilis “Terjebak di Puncak”

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Program Cek Kesehatan Gratis Diapresiasi WHO

Selasa, 11 Feb 2025 - 19:37 WIB

#indonesiaswasembada

Founder Rumah Sambal Seruit- Ketum JMSI Komit Dorong Kemajuan Kuliner Khas

Selasa, 11 Feb 2025 - 19:21 WIB

#indonesiaswasembada

Pj. Gubernur Lampung Tanam Pohon di Ruas Tol Bakter

Selasa, 11 Feb 2025 - 15:13 WIB

#indonesiaswasembada

SPBU Prokimal Diduga Layani Pengecor Motor Tanki Modifikasi

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:55 WIB