Penguatan Tupoksi Pengamanan, Kalapas Narkotika Bandar Lampung Tekankan Pencegahan

Rabu, 13 Desember 2023 | 09:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Annisa 

BANDAR LAMPUNG – Guna meningkatkan tugas pokok dan fungsi jajaran pengamanan, Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Bandar Lampung melakukan rapat dinas, Selasa (12/12).

Penguatan tugas pokok dan fungsi petugas disampaikan langsung Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Bandar Lampung Ade Kusmanto yang memaparkan terkait Standar Pencegahan, Penindakan dan Pemulihan Gangguan Keamanan dan Ketertiban Lapas.

“Petugas pengamanan merupakan ujung tombak dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban warga binaan khususnya di Lapas Narkotika Bandar Lampung ini,”ungkap Kalapas.

Baca Juga:  Sisa Kuota Telkomsel Hangus, Koalisi Pejuang Hak Konsumen Akan Demo Besar-Besaran

Selanjutnya, Untuk menjamin tercapainya tujuan Pemasyarakatan dibutuhkan situasi dan kondisi yang aman dan tertib sehingga perlu dilakukan Langkah-Langkah pencegahan gangguan keamanan dan ketertiban dengan cara melaksanakan tugas pokok dan fungsi keamanan dan ketertiban bagi seluruh jajaran Pengamanan.

“Saya menekankan yang namanya pencegahan, pemeriksaan dan pengendalian secara seksama
terhadap sasaran pelaksanaan tugas pengamanan yang dilakukan secara rutin oleh seluruh petugas pengamanan,”jelasnya.

Baca Juga:  BTB Toll Beri Diskon 20% Selama Idul Adha

Diketahui, rapat dinas ini dihadiri oleh Kepala Pengamanan Lapas Narkotika Bandar Lampung Ferdika Canra, Kepala Seksi Keamanan dan Ketertiban Amaminur dan jajaran pengamanan.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Dibimbing Nurul, Mahasiswa FP UNILA Raih Hibah PKM-RE DIKTI 2025 dan Siap Melaju ke PIMNAS
Sinergi Pemprov Lampung dan TNI, Kodam XX/Radin Inten Menuju Kenyataan, Lampung Siap Jadi Sentra Pertahanan Strategis di Sumatera
UIN Raden Intan Jadi Tuan Rumah POMPROV 2025 Cabor Panjat Tebing dan Bulu Tangkis
Bupati Tanggamus Buka Musda MUI
Keluarga Korban Tragedi Semanggi I Tolak Penulisan Ulang Sejarah Oleh Fadli Zon
Ketua DPR RI Minta Fadli Zon Tidak Hilangkan Jejak Sejarah
Rektor UIN RIL Lantik 27 Pejabat, Intruksikan Pertahankan Predikat Kampus Unggul
JMSI Lampung Bertemu Kadiskominfo Sampaikan Hasil Munas 2

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:52 WIB

Dibimbing Nurul, Mahasiswa FP UNILA Raih Hibah PKM-RE DIKTI 2025 dan Siap Melaju ke PIMNAS

Jumat, 4 Juli 2025 - 15:24 WIB

Sinergi Pemprov Lampung dan TNI, Kodam XX/Radin Inten Menuju Kenyataan, Lampung Siap Jadi Sentra Pertahanan Strategis di Sumatera

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:05 WIB

UIN Raden Intan Jadi Tuan Rumah POMPROV 2025 Cabor Panjat Tebing dan Bulu Tangkis

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:49 WIB

Bupati Tanggamus Buka Musda MUI

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:45 WIB

Keluarga Korban Tragedi Semanggi I Tolak Penulisan Ulang Sejarah Oleh Fadli Zon

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Bupati Tanggamus Buka Musda MUI

Jumat, 4 Jul 2025 - 09:49 WIB