Pembelajaran Penting dari Kapolres Sampang Soal Kompetensi Wartawan

Senin, 20 Juni 2022 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh Hendro Saky

Sampang – Lewat acara konperensi pers yang digelar di Mapolres Sampang, Rabu, 14 Juni 2022, AKBP Arman, SIK menegaskan bahwa, pihaknya hanya akan melayani insan pers yang telah berkompetensi yang ditandai dengan kartu UKW atau UKJ, serta wartawan atau jurnalis yang perusahaannya telah terdaftar dan terverifikasi oleh Dewan Pers.

Sontak, pernyataan tegas Kapolres itu memantik pro dan kontra dari ragam pihak. Banyak mendukung, dan sebagian lainnya menolak. Video AKBP Arman SIK itu, kemudian viral di platform media sosial yang kemudian memancing perdebatan dan diskusi.

Baca Juga:  Sat Pol PP Pemkab Mesuji, Gelar Patroli Cipta Kondisi

Dewan Pers sendir, merespon hal itu, dengan menggelar diskusi, pada Jumat (17/6). Lewat dialog yang dihadiri oleh Wakil Ketua Agung Dharmajaya, dan sejumlan anggota, lembaga itu mendukung pernyataan Kapolres.

Salah satu bentuk sikap Dewan Pers atau pernyataan Kapolres itu, adalah, Dewan Pers mendukung penuh setiap upaya para pejabat publik termasuk TNI/Polri dalam mendorong wartawan dan perusahaan pers semakin profesional. Profesionalisme wartawan dan perusahaan pers dalam hemat Dewan Pers ditandai antara lain oleh sertifikasi bagi wartawan dan verifikasi perusahaan pers yang diselenggarakan oleh Dewan Pers.

Baca Juga:  Kalah di Final, Tim Bulu Tangkis Lampung Gagal Tambah Emas di Porwanas
Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Tanggapi Keluhan Masyarakat, DLH Mesuji Tutup Tobong Arang Ditengah Pemukiman
Sat Pol PP Pemkab Mesuji, Gelar Patroli Cipta Kondisi
Usai Dilantik, 30 Anggota Dewan Mesuji di Orientasi
Terpilih Aklamasi Bang Alzier Ketua Dewan Penasehat dan Benny Mansyur Ketua DPW Persadin Lampung
Blockchain Sebagai Solusi untuk Transparansi dan Efisiensi Perdagangan Karbon
Beri Semangat Atlet Pringsewu di PON XXI Aceh-Sumut, Marindo : Terima Kasih Para Atlet dan Official
Aswarodi Sambut Kajari Lampura, Pengantar Tugas Jadi Agenda Perdana Hendra Syarbaini
PTPN 1 Reg 7 Borong Award, Diminta Selesaikan Kasus Tanah Secara Manusiawi

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 17:47 WIB

Usai Dilantik, 30 Anggota Dewan Mesuji di Orientasi

Rabu, 11 September 2024 - 16:36 WIB

Terpilih Aklamasi Bang Alzier Ketua Dewan Penasehat dan Benny Mansyur Ketua DPW Persadin Lampung

Rabu, 11 September 2024 - 11:24 WIB

Atlet Paralayang Kembali ke Lampung, Gondol 2 Emas, 2 Perak dan 1 Perunggu dalam PON XXI

Rabu, 11 September 2024 - 11:11 WIB

Perkuat Sinergitas, IJTI Lampung Kunjungi Kantor PT Bakauheni Terbanggi Besar Toll

Rabu, 11 September 2024 - 10:57 WIB

Pj. Gubernur Lampung Kalungkan Medali Emas kepada Atlet Muaythai Lampung Peraih Medali Emas

Selasa, 10 September 2024 - 16:43 WIB

Ketua JMSI Lampung: Advokat Persadin Harus Berintegritas

Selasa, 10 September 2024 - 15:56 WIB

Semangati 4 Atlet PON Lampung Cabor Selancar Ombak, Samsudin Optimis Tim nya Mampu Taklukkan Ombak Pantai Aceh dan Rebut Medali Emas

Selasa, 10 September 2024 - 14:29 WIB

Pj Gubernur Lampung Sambut Kedatangan Mendagri M. Tito Karnavian Pada Agenda Pembukaan PON XXI Aceh Sumut

Berita Terbaru

#CovidSelesai

Sat Pol PP Pemkab Mesuji, Gelar Patroli Cipta Kondisi

Rabu, 11 Sep 2024 - 18:23 WIB

#CovidSelesai

Usai Dilantik, 30 Anggota Dewan Mesuji di Orientasi

Rabu, 11 Sep 2024 - 17:47 WIB