Kader Fungsional dan Teritorial Golkar Harus Bergerak

Senin, 24 Juli 2023 | 15:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anis
BANDARLAMPUNG-Beragam analisa politik kader politik soal bakal menurunnya perolehan kursi partai di parlemen juga dirasakan M Alzier Dianis Thabranie, Senin, 24/7.

Calon legislator DPR RI asal pemilihan Lampung ini menegaskan, sudah selayaknya kader Golkar baik fungsional maupun teritorial sudah bergerak memanaskan mesin partai.
Gejala menurunnya perolehan kursi ini karena banyak aktivitas kepartaian tidak berjalan dengan baik.

Yang berjalan selama ini kebanyakan dilakukan oleh kader fungsional. Kader yang kini duduk di parlemen. Itupun yang gak “pungli” alias rampung lali. Akibatnya, belanja politik jelang pemilu begitu besar.

Baca Juga:  TPG 13 dan TPG THR Guru ASN TA 2025 Dipastikan Cair Januari 2026, Ini Penjelasan Resmi Pemkab Lampung Selatan

Dia menilai, hanya beberapa gelintir kader fungsional yang bergerak membina dan memelihara pemilih militan partai Golkar. Ini bisa tercermin beragam kegiatan yang ada di lapangan.

Sementara program reses, dari tahun ke tahun ada dalam APBD dan APBN. Dirinya khawatir, karena reses dilakukan perdapil, banyak yang absen. Ini prilaku tidak baik selain main games saat rapat.

Sementara kader teritorial tercerai berai. Akibatnya, banyak kader teritorial tidak bisa dimaksimalkan.

Baca Juga:  Sekdaprov Lampung Tekankan Kesiapsiagaan Kolektif Hadapi Bencana Alam

Alzier sependapat ide Loedwijk, Sekjen Partai Golkar dengan membentuk pasukan darat. Selain Pimpinan Kecamatan (PK) dan Pimpinan Desa (Pimdes) dihidupkan, aktivitas karakterdes juga lebih digairahkan.

Manfaatnya, kelak menghadapi Pemilu Partai Golkar sudah tidak kesusahan memiliki saksi-saksi di Tempat Pemungutan Suara(TPS).
Ditemui seusai bertemu Ketua Golkar Lampung, Arinal Junaidi di Pesawaran, Alzier masih berharap Golkar masih di hati rakyat ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan
Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:39 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 22:25 WIB

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 22:25 WIB