58 Pejabat Pimpinan Tinggi di Lingkungan Pemprov Lampung Bakal Ikuti OJPT di Brigif 4 Mar/BS Pesawaran

Sabtu, 18 Januari 2025 | 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG – Sedikitnya 58 Pejabat Pimpinan Tinggi di Lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung akan mengikuti Orientasi Jabatan Pimpinan Tinggi (OJPT) pada 25-26 Januari 2025 mendatang di Brigade Infanteri 4 Marinir/BS Pesawaran.

Hal tersebut disampaikan Pj. Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Lampung Fredy saat memimpin Rapat Orientasi Jabatan Pimpinan Tinggi Provinsi Lampung, yang berlangsung di Ruang Sakai Sambayan, Kantor Gubernur, Bandarlampung, Jum’at (17/1/2025).

Baca Juga:  Polsek Way Serdang Tangkap Pelaku Penganiayaan di Desa Karang Mulya 

Acara tersebut bertujuan memperkuat kedisiplinan dan kerjasama Pejabat Pimpinan Tinggi di Provinsi Lampung.

Selain itu, Orientasi ini juga dilakukan supaya memiliki persepsi yang sama terhadap masalah-masalah yang dihadapi oleh Pemerintah.

Dengan mengenakan seragam yang telah ditentukan, Pejabat Pimpinan Tinggi di Lingkungan Pemprov Lampung tersebut harus bersiap untuk mengikuti sejumlah pembekalan yang akan diberikan.

Rapat tersebut diikuti Kepala BPSDM Lampung Yurnalis, Kasat Pol PP Provinsi Lampung M. Zulkarnain, Karo Administrasi Pimpinan Provinsi Lampung Yudy Hermanto, Perwakilan Tim Kesehatan RSUDAM.

Baca Juga:  Kolaborasi PW Fatayat NU dan Pemprov Lampung Perkuat Perlindungan Anak dan Perempuan

Kemudian, Pasiops Yonif 7 Mar, Kapten Mar Adi Windarko, dan Danki Kompi B Yonif 7 Mar, Letu Mar Junedi, dan undangan terkait.##


Penulis : Melly


Editor : Ahmad


Sumber Berita : Bandar Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Hari Keenam Operasi SAR di KBB, 41 Korban Meninggal Teridentifikasi
Proyek Breakwater BBWS Tinggalkan Masalah, Aparat Diminta Periksa Dokumen Proyek
Kajari Way Kanan Musnahkan Barang Bukti
Polres Mesuji Rutin Gelar Patroli Malam
Dihadapan Komisi V, Gubernur Lampung Minta Dukungan Infrastruktur tuk Percepat Hilirisasi
Lampung Matangkan Proyek Bioethanol Guna Mendukung Kemandirian Energi
GREAT Institute: Keputusan Prabowo di Davos Sudah Benar
Direktur BTB Dampingi Komisi V DPR RI Kunker Spesifik di Provinsi Lampung

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 11:26 WIB

Hari Keenam Operasi SAR di KBB, 41 Korban Meninggal Teridentifikasi

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:27 WIB

Proyek Breakwater BBWS Tinggalkan Masalah, Aparat Diminta Periksa Dokumen Proyek

Jumat, 30 Januari 2026 - 06:13 WIB

Kajari Way Kanan Musnahkan Barang Bukti

Jumat, 30 Januari 2026 - 06:06 WIB

Polres Mesuji Rutin Gelar Patroli Malam

Kamis, 29 Januari 2026 - 23:19 WIB

Dihadapan Komisi V, Gubernur Lampung Minta Dukungan Infrastruktur tuk Percepat Hilirisasi

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Hari Keenam Operasi SAR di KBB, 41 Korban Meninggal Teridentifikasi

Jumat, 30 Jan 2026 - 11:26 WIB

#indonesiaswasembada

Kajari Way Kanan Musnahkan Barang Bukti

Jumat, 30 Jan 2026 - 06:13 WIB

#indonesiaswasembada

Polres Mesuji Rutin Gelar Patroli Malam

Jumat, 30 Jan 2026 - 06:06 WIB