Usut Tuntas Tambang Emas Ilegal di Way Kanan!

Jumat, 15 Juli 2022 | 15:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Net

Foto: Net

Laporan: Anis

Waykanan – Aktifitas tambang emas ilegal di kabupaten Way Kanan berdampak buruk pada lingkungan hidup.

Terkait hail itu, DPD AWPI Lampung bersama DPC AWPI Way Kanan benrencana menemui Ketua DPRD Lampung dan Kapolda Lampung guna membahas sikap yang akan di ambil.

Ketua DPC AWPI Way Kanan Agus Medy menerangkan, pihaknya sempat melakukan penelusuran dan investigasi disalah satu titik di Kabupaten Way Kanan yang diduga terdapat aktivitas Tambang Emas Ilegal (TEI) yang jelas berdampak buruk pada lingkungan hidup.

“Setalah itu, kita sempat datangi Dinas Lingkungan Hidup kabupaten Waykanan, pihak kepolisian Polres Way Kanan, namun sampai hari ini kita belum dapat kesimpulan ataupun kabar konkrit apa langkah yang dilakukan, yang jelas pihak DLH terkesan buang badan dan melemparkan persoalan ini kepada pihak kepolisian,” kata Medy.

Baca Juga:  Pleno TPKAD, Jihan: Program Keuangan Harus Tepat Sasaran

Sementara itu, Ketua DPD AWPI Lampung Refky Rinaldy, S.Sos menegaskan bahwa AWPI sudah melakukan upaya baik melalui APH maupun Pemerintah terkait.

“Upaya sudah dilakukan, saya menduga kuat ada oknum dibalik ini semua, maka setelah saya menerima laporan dari Ketua DPC AWPI Way Kanan saya berkesimpulan bahwa, hari ini juga (kemarin) tersampaikan kepada Kapolda Lampung, Ketua DPRD Provinsi Lampung, bila perlu kita akan membahas ini dengan pak Gubernur langsung, karena saya yakin kalau pak Gubernur tau persolan ini beliau pasti marah besar, karena kita tahu, tidak ada satupun program pak Gubernur Arinal itu yang berorientasi pada kerusakan ekosistem atau lingkungan hidup, maka perlu kita kawal sama-sama,” papar Ketua DPD AWPI Provinsi Lampung itu.

Baca Juga:  GREAT Institute: Satgas Pasca Bencana DPR Kembalikan Kepercayaan Publik

“Saya sudah minta Ketua DPC AWPI Way Kanan dan pengurus DPD AWPI Provinsi Lampung bidang Humas dan Bidang Hukum untuk mempersiapkan semua nya, sebelum kita gelar pertemuan, pasti saya kasih kabar nanti soal langkah dan upaya kedepan seperti apa,” pungkas Refki. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat
Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026
PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani
Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit
Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027
Jalan Kota Baru-Sinar Rejeki Diresmikan, Bupati Egi Tegaskan Pembangunan Jalan Bertahap dan Berkeadilan
Integrasi Nilai Kamis Beradat dan Visi Green Campus
Rektor UIN dan Dekan Fakultas Syariah Hadiri Taklimat Presiden di Istana

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 15:34 WIB

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:31 WIB

Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:59 WIB

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46 WIB

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:39 WIB

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Jan 2026 - 15:59 WIB

#indonesiaswasembada

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Jan 2026 - 11:46 WIB

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Jumat, 16 Jan 2026 - 07:39 WIB