Tuba Barat Bertekad Tingkatkan Kualitas Pendidikan

Selasa, 17 Mei 2022 - 22:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Aristusyah

TULANGBAWANG BARAT – Pemerintah daerah kabupaten Tulang Bawang Barat bekerjasama dengan Yayasan Pusat Studi Pendidikan dan Kebijakan Indonesia melalui Lingkar Daerah belajar (LDB) guna pemerataan kualitas Pendidikan.

Pemilik Yayasan Lingkar Daerah belajar, Najelaa Shihab berkunjung ke,Tubaba.Selasa (10/5).

“Dalam sambutannya.Pemilik Yayasan Lingkar Daerah belajar, Najelaa Shihab mengatakan, LDB merupakan promotor atau penggerak pengembangan karakter dan inovasi tenaga pendidik (guru) dan siswa tujuan pendidikan bukan hanya sekedar datang ke sekolah lalu belajar, mengerjakan tugas, lalu lulus dengan nilai tinggi,” paparnya.

Demikian kami datang ke Tubaba mendengar ada sesuatu inovasi baru di sistem pendidikan yang begitu unik dan sangat menarik kami untuk melihat langsung di Tubaba.

Baca Juga:  ASN di Pilkada Netral! Samsudin: Kota Baru aja di Follow Up, Apalagi hanya Runway…

Begitu juga dengan tenaga pendidik seperti guru, bukan hanya sekedar datang untuk mengajar, bukan soal gaji, sertifikasi, namun guru juga perlu menciptakan inovasi-inovasi agar sistem pendidikan menjadi lebih menarik.

“Senang sekali sudah sampai di Tubaba dan ini pertama kalinya, rasanya apa yang digambarkan oleh pak Umar tentang Tubaba sudah tergambarkan bahwa Tubaba tadi bukan hanya bangunan fisik namun kekuatan sosial, pembangunan peradaban, Pendidikan dan ini jarang sekali terjadi,”terangnya

Baca Juga:  JMSI Lampung Timur Meminta Semua Pihak Menahan Diri

“Banyak sekali yang merasa tujuan pendidikan itu hanya sebatas nilai, masuk sekolah, ijazah yang dirasakan oleh semua guru dan murid. Ini tidak salah dalam pendidikan namun ini hanya sebagian kecil saja.Tujuan besarnya adalah pendidikan karakter guru dan murid itu sendiri,” lanjutnya.

Sementara itu, Bupati Tubaba Umar Ahmad mengatakan, kami bersuka cita atas kunjungan yang dilakukan Najalela. Umar berharap, kualitas pendidikan di wilayahnya menjadi lebih baik. Adv##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Bentuk Dukungan Moril, Pj Gubernur Saksikan Lifter Lampung Bertanding
Program Gasak Narkoba Polres Tuba Sukses, Tiga Pengedar Narkoba Berhasil Diringkus
Pemprov Lampung Terima Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024
Pemkab Pringsewu Kedatangan Tim Verifikasi Sanitasi Total Berbasis Masyarakat
HUT Ke-79 DPR RI Gelar Fun Ride Dan Fun Run, Muhaimin : Momentum Berbakti Untuk Negeri
Kasus Penembakan Rahimandani Dibawa JMSI ke Forum Internasional
DPP PROJO Berikan Dukungan Penuh kepada Pasangan Mirza-Jihan untuk Pilgub Lampung 2024
RMD Kunjungi JMSI, Siap Hadir pada “Ngobrol Bareng Bang Teguh” Bersama Andi Arief

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 22:54 WIB

Bentuk Dukungan Moril, Pj Gubernur Saksikan Lifter Lampung Bertanding

Minggu, 8 September 2024 - 22:39 WIB

Program Gasak Narkoba Polres Tuba Sukses, Tiga Pengedar Narkoba Berhasil Diringkus

Minggu, 8 September 2024 - 22:04 WIB

Pemprov Lampung Terima Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024

Minggu, 8 September 2024 - 19:22 WIB

Pemkab Pringsewu Kedatangan Tim Verifikasi Sanitasi Total Berbasis Masyarakat

Minggu, 8 September 2024 - 14:19 WIB

HUT Ke-79 DPR RI Gelar Fun Ride Dan Fun Run, Muhaimin : Momentum Berbakti Untuk Negeri

Sabtu, 7 September 2024 - 17:10 WIB

DPP PROJO Berikan Dukungan Penuh kepada Pasangan Mirza-Jihan untuk Pilgub Lampung 2024

Sabtu, 7 September 2024 - 14:30 WIB

RMD Kunjungi JMSI, Siap Hadir pada “Ngobrol Bareng Bang Teguh” Bersama Andi Arief

Sabtu, 7 September 2024 - 14:25 WIB

Polisi Gelar Aksi Sosial, Puluhan Warga Antusias Terima Bantuan Air Bersih di Way Kanan

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

Bentuk Dukungan Moril, Pj Gubernur Saksikan Lifter Lampung Bertanding

Minggu, 8 Sep 2024 - 22:54 WIB

#CovidSelesai

Pemprov Lampung Terima Penghargaan Wahana Tata Nugraha 2024

Minggu, 8 Sep 2024 - 22:04 WIB

#pilihankukotakkosong

Pemkab Pringsewu Kedatangan Tim Verifikasi Sanitasi Total Berbasis Masyarakat

Minggu, 8 Sep 2024 - 19:22 WIB