TP PKK Lampung Laksanakan Kunker ke Pesisir Barat

Rabu, 16 November 2022 | 20:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

PESISIR BARAT – Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan Kesejakteraan Keluarga (PKK) Provinsi Lampung melanjutkan Kunjungan Kerja ke Pekon Way Sindi, Kecamatan Karya Punggawa, Kabupaten Pesisir Barat, Rabu (16/11).

Dalam kunjungan kerja tersebut Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Lampung, Riana Sari Arinal yang diwakili Ketua Bidang III Erna Suud Hanan beserta pengurus TP PKK Provinsi Lampung lainnya disambut Wakil Bupati Pesisir Barat, A.Zulqoini Syarif,S.H dan Wakil ketua 1 TP. PKK Yulnawati Zulqoini Syarif dan sejumlah kepala OPD.

Baca Juga:  Pj. Gubernur Lampung Tanam Pohon di Ruas Tol Bakter

Kunker dan sekaligus penyerahan bantuan dari TP PKK Provinsi Lampung dan sejumlah OPD Provinsi Lampung kepada masyarakat Pesisir Barat dalam rangka monitoring dan evaluasi desa model konvergensi penanganan dan pencegahan stunting sekaligus desa ramah perempuan, dan peduli anak.

Dalam Sambutan tertulis Ketua TP-PKK Lampung, yang disampaikan Ketua Bidang III Erna Suud Hanan mengatakan, ada 3 point penting dari TP-PKK yaitu, pemberdayaan perempuan, pemenuhan hak anak dan pencegahan stunting.

Baca Juga:  Haering Dengan DPRD Lampung, BMBK Sebut Bakal Perbaiki Ruas Jalan Bangunrejo – Kalirejo

“Permasalahan pencegahan stunting sangat penting, karena stunting berpotensi menurunkan kualitas generasi penerus, masih dibutuhkan kerja keras untuk mewujudkan pencegahan stunting, untuk itu TP-PKK Provinsi Lampung hadir di Pesisir Barat pada hari ini,” jelasnya.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Sidak Minyakita-SPBU di Tuba, Status AMAN!
Kemenag Diminta Serius Bantu Calon Haji Urus Visa dan Kesejatan
Wagub Jihan Nurlela Ajak Masyarakat Lamtim Tingkatkan Iman dan Taqwa
Pemerintah Pastikan tak ada yang Menari-nari di Atas Penderitaan Rakyat
Nasib Jati Ukir Jepara (Tradisionil) Tanggungjawab Siapa!?
Safari Ramadhan, Romli Sapa Warga Tiga Kecamatan
Komisi XIII Dorong PPKn jadi Mata Pelajaran Wajib SD-PT
DPRD Komisi II Way Kanan Sambut Kedatangan Kasad

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 06:53 WIB

Sidak Minyakita-SPBU di Tuba, Status AMAN!

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:31 WIB

Kemenag Diminta Serius Bantu Calon Haji Urus Visa dan Kesejatan

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:37 WIB

Wagub Jihan Nurlela Ajak Masyarakat Lamtim Tingkatkan Iman dan Taqwa

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:49 WIB

Pemerintah Pastikan tak ada yang Menari-nari di Atas Penderitaan Rakyat

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:34 WIB

Nasib Jati Ukir Jepara (Tradisionil) Tanggungjawab Siapa!?

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Sidak Minyakita-SPBU di Tuba, Status AMAN!

Kamis, 13 Mar 2025 - 06:53 WIB

#indonesiaswasembada

Kemenag Diminta Serius Bantu Calon Haji Urus Visa dan Kesejatan

Kamis, 13 Mar 2025 - 05:31 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub Jihan Nurlela Ajak Masyarakat Lamtim Tingkatkan Iman dan Taqwa

Rabu, 12 Mar 2025 - 22:37 WIB

#indonesiaswasembada

Pemerintah Pastikan tak ada yang Menari-nari di Atas Penderitaan Rakyat

Rabu, 12 Mar 2025 - 21:49 WIB

#indonesiaswasembada

Nasib Jati Ukir Jepara (Tradisionil) Tanggungjawab Siapa!?

Rabu, 12 Mar 2025 - 21:34 WIB