Sorta Delima Lumban Tobing: 95 Napi dan Anak Bebas di Hari Kemerdekaan

Minggu, 18 Agustus 2024 | 11:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorta Delima Lumban Tobing mengungkapkan bahwa Pemberian Remisi Umum Tahun 2024 dilaksanakan oleh seluruh jajaran Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kemenkumham Lampung, dan pada kesempatan tahun ini dipusatkan di Lapas Narkotika Kelas IIA Bandar Lampung.

Sorta juga mengungkapkan bahwa pemberian remisi kepada narapidana dan anak dimaksudkan sebagai pendorong agar narapidana bersemangat dan bersedia menjalani program pembinaan dalam proses perubahan perilaku sesuai dengan tujuan sistem pemasyarakatan.

Baca Juga:  Humas RSUDAM Jelaskan Kriteria Pasien yang Dilayani di IGD Sesuai Permenkes 47 Tahun 2018

“Pemerintah ingin memberikan perhatian khusus mengenai pemberian Remisi kepada Narapidana. Remisi ini bukan sekadar pengurangan hukuman, remisi adalah langkah untuk memberikan kesempatan kepada mereka agar dapat kembali berkontribusi bagi masyarakat setelah menjalani hukuman. Remisi adalah bentuk perhatian dan humanisme negara terhadap mereka yang sedang menjalani hukuman. Ini adalah wujud komitmen kita terhadap rehabilitasi, terhadap pemulihan, dan terhadap harapan baru bagi semua,” ucapnya dengan lintaslampung.##

Baca Juga:  Percepat Koperasi Merah Putih, Pemprov, Kejati dan Kodam XXI Gelar Rakor

Penulis : Anis


Editor : Anis


Sumber Berita : Kemenkum HAM

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Lampung dan BPKP Sepakati Penguatan Pengawasan Infrastruktur dan Pangan 2026 untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Wagub Lampung Jihan Nurlela Hadiri Peresmian Serentak 166 Sekolah Rakyat yang Dilakukan Langsung oleh Presiden Prabowo di Kalimantan Selatan
Ratusan Warga Bakung Gelar Aksi Damai di Lahan PT SIL
Sepuluh Kepala Daerah dan Tiga Wartawan Raih Trofi Abyakta di HPN 2026
Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan
‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship
MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua
Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kanwilkemenkum HAM, Sorta delima Lumban Tobing

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:22 WIB

Pemprov Lampung dan BPKP Sepakati Penguatan Pengawasan Infrastruktur dan Pangan 2026 untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:19 WIB

Wagub Lampung Jihan Nurlela Hadiri Peresmian Serentak 166 Sekolah Rakyat yang Dilakukan Langsung oleh Presiden Prabowo di Kalimantan Selatan

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:16 WIB

Ratusan Warga Bakung Gelar Aksi Damai di Lahan PT SIL

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:19 WIB

Sepuluh Kepala Daerah dan Tiga Wartawan Raih Trofi Abyakta di HPN 2026

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:03 WIB

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Ratusan Warga Bakung Gelar Aksi Damai di Lahan PT SIL

Rabu, 14 Jan 2026 - 09:16 WIB

#indonesiaswasembada

Sepuluh Kepala Daerah dan Tiga Wartawan Raih Trofi Abyakta di HPN 2026

Rabu, 14 Jan 2026 - 07:19 WIB