Polisi Dalami Penemuan Kerangka Manusia Di Lampung Timur

Kamis, 28 Maret 2024 | 11:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Melly
LAMPUNG TIMUR – Dua warga yang sedang mencari rumput di Lampung Timur, menemukan kerangka manusia di aliran Drainase arah sungai Penet desa Labuhan Ratu, Rabu (27/3).

Hal itu membuat warga sekitar gempar. Polisi segera mengevakuasi dan tak menemukan identitas pada jenazah itu.

Untuk kerangka sudah dievakuasi, sedangkan untuk kasus ini masih dalam penyelidikan,” ujar Kapolres Lampung Timur AKBP M.Rizal Muchtar.

Baca Juga:  M Khoizin Tekankan Pengawasan Tata Ruang Sebagai Kunci Mitigasi Bencana

Kerangka misterius itu ditemukan pertama kali oleh warga yang mencari rumput bernama Supardi (60) dan Baroji (38). Saat itu 2 warga itu hendak mencari rumput di area peladangan.

Lalu tanpa sengaja 2 warga tersebut melihat benda mencurigakan dan ternyata kerangka manusia. Lalu segera melaporkan ke Polsek Labuhan Ratu.

Kasat Reskrim IPTU Johannes membenarkan adanya penemuan kerangka manusia tersebut di TKP. Kasus ini masih dalam penyelidikan dan polisi telah meminta keterangan sejumlah saksi.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan
Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:39 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 22:25 WIB

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 22:25 WIB