Polda Masih Siaga di Lamteng

Rabu, 23 November 2022 | 10:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – Polda Lampung bersama Polres Lampung Tengah terus melakukan patroli di lima kampung wilayah Kecamatan Pubian dan Padang Ratu, Kabupaten Lampung Tengah, Lampung.

“Tim gabungan melakukan patroli di lima kampung yakni Gunung Aji, Gunung Raya, Negeri Ratu, Negeri Kepayungan Kecamatan Pubian dan Kuripan Kecamatan Padang Ratu, Lampung Tengah,” kata Kapolda Lampung Irjen Pol Akhmad Wiyagus melalui Kabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad di Mapolda Lampung, Lampung Selatan, Rabu (23/11).

Baca Juga:  Kapolres Mesuji Pimpin Sertijab 3 Perwiranya, Ini Rinciannya 

Dia melanjutkan patroli dilakukan dalam waktu setiap satu jam. kegiatan patroli dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi aksi kejahatan dan menciptakan suasana yang kondusif di Kec. Pubian Wilayah Hukum Polres Lampung Tengah.

Pada kegiatan patroli, personel yang dikerahkan sebanyak 471 orang yang dibagi menjadi dua titik. Di antaranya untuk lokasi TKP PT Gunung Aji Jaya sebanyak 200 personel dan di Mapolsek Padang Ratu Siaga sebanyak 271 personel.

Baca Juga:  Gelar Rapat Koordinasi di Aceh, DPR Fokuskan Anggaran Pemulihan Pascabencana Libatkan Antarlembaga

“Untuk situasi sampai saat ini aman terkendali serta kondusif, Masyarakat dapat beraktifitas seperti biasa,” katanya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan
Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:39 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 22:25 WIB

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 22:25 WIB