Pj. Gubernur Samsudin Silaturahmi Bersama Alumni Kimia FKIP Unila

Senin, 23 September 2024 | 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG —– Pj. Gubernur Lampung Samsudin menghadiri acara Silaturahmi Alumni Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung Angkatan 1988 di Aula Mahan Agung, Minggu (22/9/2024).

Pj. Gubernur Samsudin berharap alumni FKIP Kimia Unila dapat ikut andil dan menjadi pelopor dalam memberikan solusi-solusi inovatif di bidang pendidikan dan pengembangan sumber daya manusia di Provinsi Lampung.

Samsudin mengungkapkan dirinya merasa terhormat dapat menjadi bagian dari keluarga besar Alumni Kimia FKIP Unila angktan 1988.

Baca Juga:  Penggilingan Padi Perkuat Standar Keamanan Pangan dan Sistem Jaminan Produk Halal

Ia mengatakan bahwa acara ini bukan sekadar reuni atau nostalgia, tetapi sebuah kesempatan untuk merenungkan perjalanan yang telah ditempuh bersama selama lebih dari tiga dekade.

“Saya merasa sangat senang dan terhormat untuk bisa kedatangan teman-teman semuanya dan para dosen yang juga telah mengajar sekian lama bersama-sama, dan tidak pernah bosan untuk menyampaikan ilmunya,” ujarnya.

Samsudin menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada para alumni yang telah memberikan kontribusi luar biasa di bidang pendidikan, sains, riset, industri dan berbagai sektor lainnya.

Baca Juga:  Pasca Pelantikan, 863 PPPK Paruh Waktu Tanam Pohon di Taman Kehati Kotabaru

Lebih dari itu, ia menegaskan bahwa Provinsi Lampung saat ini tengah berada dalam fase penting untuk mempercepat pembangunan di berbagai sektor, termasuk pendidikan dan inovasi teknologi.


Penulis : Ahmad


Editor : Fidhela Alvita


Sumber Berita : Bandar Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026
Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza Serahkan 15 Paket Kaki Palsu kepada Penerima Manfaat
Kejari Way Kanan – KPKNL Metro Lakukan Penilaian Barang Rampasan Negara Inkracht
HKA dan BTB Bantu Normalisasi Irigasi Bantu Atasi Genangan Air di Jalan Kabupaten Lampung Tengah
Way Kambas Lampung Jadi Prioritas Kerja Sama Konservasi dalam Pertemuan Prabowo–Raja Charles III
AMLUM Desak Bupati Copot Jabatan Kepala SDABMBK Lampura
62 Jalan, 24 Jembatan akan Diperbaiki Tahun 2026
Genjot PAD, Kadis Koperindag Beri Himbauan Begini ke Pedagang di Pasar Rakyat Panggung Jaya

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:54 WIB

Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:52 WIB

Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza Serahkan 15 Paket Kaki Palsu kepada Penerima Manfaat

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:10 WIB

Kejari Way Kanan – KPKNL Metro Lakukan Penilaian Barang Rampasan Negara Inkracht

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:28 WIB

HKA dan BTB Bantu Normalisasi Irigasi Bantu Atasi Genangan Air di Jalan Kabupaten Lampung Tengah

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:26 WIB

Way Kambas Lampung Jadi Prioritas Kerja Sama Konservasi dalam Pertemuan Prabowo–Raja Charles III

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:00 WIB