Perkuat Sinergitas, IJTI Lampung Kunjungi Kantor PT Bakauheni Terbanggi Besar Toll

Rabu, 11 September 2024 | 11:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Provinsi Lampung melakukan silaturahmi ke kantor PT. Bakauheni Terbanggi Besar Toll (BTB) melalui PT Hakaaston (HKA) sebagai operator ruas Bakauheni Terbanggi (Bakter), Selasa (11/9/24).

Ketua IJTI Lampung, Andry Kurniawan menyampaikan maksud kedatangannya untuk memperkuat sinergitas pemberirataan antara jurnalis televisi dengan BTB. “Kami berharap pihak BTB melalui HKA bisa memberikan informasi yang seluas-luasnya kepada para jurnalis, khususnya media televisi. Sehingga informasi yang didapat masyarakat lebih lengkap dan komprehensif,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Koordinator Liputan Biro Indosiar-SCTV Lampung ini juga mengatakan, IJTI juga akan menjadi mitra dalam menunjang kegiatan BTB lainnya. Kerjasama antara IJTI dan BTB diharapkan dapat memberikan manfaat bagi keduanya. Sementara itu Manager Area Ruas Tol Bakter Andri Pandiko menyebutkan bahwa siaran komunikasi televisi sangat penting dalam menyajikan informasi yang faktual, menyampaikan situasi pada ruas bakter yang kemudian dikonsumsi oleh masyarakat. Setiap berita yg ditayangkan diharapkan dapat menjadi umpan balik (feedback) dalam peningkatan pelayanan.

Baca Juga:  PMII Rayon Pertanian Unila Gelar MAPABA, Titik Awal Lahirnya Kader Aswaja Berwawasan Ke-Indonesiaan

“Kami ingin menguatkan komunikasi dan koordinasi kepada organisasi IJTI, sehingga informasi yg ditayangkan melalui media televisi dapa mengedukasi masyarakat,” imbuhnya. Ia juga menuturkan bahwa dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada pengguna jalan tol, program digitalisasi menjadi fokus utama mencapai kemudahan akses bagi pengguna jalan tol. “Kembali kami menyampaikan kepada pengguna jalan Tol Bakter untuk mengakses aplikasi AsToll yang dapat menjadi navigasi perjalanan serta memudahkan mendapatkan akses informasi di ruas Bakter” tutupnya.


Sumber Berita : Bandar Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Lampung dan BPKP Sepakati Penguatan Pengawasan Infrastruktur dan Pangan 2026 untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Wagub Lampung Jihan Nurlela Hadiri Peresmian Serentak 166 Sekolah Rakyat yang Dilakukan Langsung oleh Presiden Prabowo di Kalimantan Selatan
Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Membesuk Tahanan Izin Kejati? Haris Munandar: Mohon Dicabut
Genjot PAD, Kadis Koperindag Beri Himbauan Begini ke Pedagang di Pasar Rakyat Panggung Jaya
Ekonomi Wisata Lampung Menguat, Arah Pengembangan Hotel Kian Terbuka
Wagub Jihan Nurlela Beri Penghargaan kepada Kwarda Pramuka Lampung atas Kepedulian dan Komitmen Membantu Korban Banjir Sumatera

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:22 WIB

Pemprov Lampung dan BPKP Sepakati Penguatan Pengawasan Infrastruktur dan Pangan 2026 untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:19 WIB

Wagub Lampung Jihan Nurlela Hadiri Peresmian Serentak 166 Sekolah Rakyat yang Dilakukan Langsung oleh Presiden Prabowo di Kalimantan Selatan

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:00 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Senin, 12 Januari 2026 - 12:12 WIB

Membesuk Tahanan Izin Kejati? Haris Munandar: Mohon Dicabut

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Ratusan Warga Bakung Gelar Aksi Damai di Lahan PT SIL

Rabu, 14 Jan 2026 - 09:16 WIB

#indonesiaswasembada

Sepuluh Kepala Daerah dan Tiga Wartawan Raih Trofi Abyakta di HPN 2026

Rabu, 14 Jan 2026 - 07:19 WIB