Muskerwill BPW KKSS 2023, Wagub Chusnunia Berharap Beri Kontribusi bagi Pembangunan Lampung

Minggu, 4 Juni 2023 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: annisa

BANDARLAMPUNG —– Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) berharap kehadiran Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) di Provinsi Lampung memberikan kontribusi untuk kemajuan pembangunan mewujudkan Rakyat Lampung Berjaya.

Hal itu disampaikan Wagub saat membuka Musyawarah Kerja Wilayah (Muskerwil) Badan Pengurus Wilayah (BPW) KKSS Provinsi Lampung Tahun 2023 di Hotel Horison Bandar Lampung, Minggu (4/6).

“Membangun Lampung tidak bisa sendiri-sendiri, Insha Allah dengan terus kompak dan bergotong royong kita bisa bersama-sama memberi yang positif dan terbaik untuk pembangunan di Provinsi Lampung,” ujar Nunik.

Nunik menjelaskan melalui Muskerwil ini, diharapkan menghasilkan gagasan dan ide-ide yang membawa kemajuan tidak hanya untuk organisasi tetapi juga pembangunan di Provinsi Lampung.

“Melalui Muskerwil ini, dapat menghasilkan keputusan-keputusan yang baik guna kepentingan pembangunan di Provinsi Lampung. Bersama-sama bergandengantangan mewujudkan Lampung Berjaya,” katanya.

Baca Juga:  Kisah Pak Budi, Mualaf yang Kini Terampil Dengan Usaha Pijat dan Bekam

Nunik mengatakan KKSS menjadi salah satu organisasi kemasyarakatan yang memiliki rasa persaudaraan yang kokoh dan rasa kekeluargaan yang begitu luar biasa.

“Dan saudara-saudara saya ini sudah menjadi bagian dari warga Lampung,” ujarnya.

Nunik menyampaikan Pemerintah Provinsi Lampung dengan tangan terbuka sangat menyambut BPW KKSS Provinsi Lampung untuk berkolaborasi bersama.

“Kami siap dengan senang hati menerima keluarga kami dari organisasi yang datang. Insha Allah silaturahmi ini juga tidak hanya saat ini saya sebagai Wakil Gubernur, tetapi menjadi keluarga yang bisa terus bersama dalam situasi apa pun,” katanya.

Sementara itu, Ketua BPW KKSS Lampung Ruslan Idrus mengatakan kehadiran KKSS diantaranya untuk meciptakan hubungan kekeluargaan, persaudaraan, kebersamaan dan keharmonisan dengan para anggota dan masyarakat dimana pun beradaan.

Baca Juga:  Pasca Pelemparan di Tol Bakauheni-Terbanggi, Pengelola Perkuat Koordinasi di Tingkat Desa

“Perantau orang Sulawesi yang ada di Lampung ini alhamdulillah hidup rukun berdampingan dengan warga lainnya di Provinsi Lampung. Warga Sulawesi Selatan bisa menyatu dengan warga di Lampung bahkan bisa dikatakan kita ini adalah orang Lampung yang berasal dari Sulawesi Selatan,” ujar Ruslan.

Ruslan menuturkan tujuan KKSS juga menanamkan motivasi akan makna keberadaan dan pengabdian anggota KKSS dalam membantu pembangunan dimana pun berada.

“Melalui Mukerwil ini, mari kita sama-sama menyatukan pikiran untuk memberi suatu yang berguna dan bermanfaat untuk Provinsi Lampung yang kita cintai,” katanya.(Adpim) ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Sekda Lampung Utara Tegaskan Tak Pernah Terbitkan Izin PBG, Walhi Desak PT Sinar Baturusa Prima Dikenakan Sanksi
Descatama Paksi Moeda Terima Penghargaan Upakarya Wanua Nugraha Dari Kemendagri
Jaring Bakat Siswa, MKKS SMA Mesuji Gelar Pelatihan dan Lomba Jurnalistik Tingkat Kabupaten
Sekda Provinsi Lampung Tinjau Progres Pembangunan Masjid Al-Bakrie
Antisipasi Bencana Alam Brimob Lampung Laksanakan Apel Kesiap Siagaan SAR
Presiden Jokowi Akan Hadir di Pelantikan Presiden Terpilih Prabowo Subianto di MPR
Dasco : Prabowo Akan Bertemu Solidaritas Hakim Indonesia
Gunakan Narkoba, Seorang Warga Digelandang Ke Polres Lamtim

Berita Terkait

Kamis, 10 Oktober 2024 - 01:17 WIB

Sekda Lampung Utara Tegaskan Tak Pernah Terbitkan Izin PBG, Walhi Desak PT Sinar Baturusa Prima Dikenakan Sanksi

Rabu, 9 Oktober 2024 - 18:20 WIB

Descatama Paksi Moeda Terima Penghargaan Upakarya Wanua Nugraha Dari Kemendagri

Rabu, 9 Oktober 2024 - 16:33 WIB

Jaring Bakat Siswa, MKKS SMA Mesuji Gelar Pelatihan dan Lomba Jurnalistik Tingkat Kabupaten

Rabu, 9 Oktober 2024 - 12:23 WIB

Sekda Provinsi Lampung Tinjau Progres Pembangunan Masjid Al-Bakrie

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:50 WIB

Antisipasi Bencana Alam Brimob Lampung Laksanakan Apel Kesiap Siagaan SAR

Rabu, 9 Oktober 2024 - 10:05 WIB

Gunakan Narkoba, Seorang Warga Digelandang Ke Polres Lamtim

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:52 WIB

Komunitas Perempuan Menari Siap Catatkan Rekor MURI di ArtChipelaGong

Selasa, 8 Oktober 2024 - 16:36 WIB

Bid Dokkes Polda Lampung Laksanakan Supervisi dan Asistensi di Polres Tulang Bawang, Kompol Kasyfi: Akan Ada Pembangunan Rumkit Bhayangkara

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

Sekda Provinsi Lampung Tinjau Progres Pembangunan Masjid Al-Bakrie

Rabu, 9 Okt 2024 - 12:23 WIB

#pilihankukotakkosong

Antisipasi Bencana Alam Brimob Lampung Laksanakan Apel Kesiap Siagaan SAR

Rabu, 9 Okt 2024 - 11:50 WIB