Muhaimin Doakan Pemilu 2024 Lancar

Sabtu, 23 April 2022 - 17:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Heri Suroyo

JAKARTA – Ketum PKB yang juga Wakil Ketua DPR RI A Muhaimin Iskandar berharap pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan dengan lancar.

“Saya selalu mendoakan pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan lancar. Tidak ada doa saya itu Pemilu 2026 berjalan lancar,” kata Muhaimin saat bersilaturahmi dengan wartawan, di Gedung DPR RI, Jumat (22/4).

Khusus untuk pemilihan presiden dan wakil presiden, Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu berharap akan muncul tiga pasangan calon.

Baca Juga:  Saksi Terbaik

Dengan adanya tiga pasang calon presiden dan presiden, diharapkan tidak lagi terjadi pembelahan di masyarakat seperti pada pemilihan presiden pada pemilu sebelumnya.

“Kita tidak menginginkan pembelahan masyarakat akibat pilpres. Seperti ada kelompok cebong, kampret dan kadrun. Dengan adanya tiga pasangan calon, diharapkan tidak terjadi pembelahan di masyarakat,” harap Muhaimin.

Didampingi Wakil Ketua Umum MPR Jazilul Fawaid dan Ketua Fraksi DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal, mengakui pernah mengusul adanya penundaan Pemilu 2024.

Baca Juga:  Ini 20 Nama Capim KPK yang Dinyatakan Lolos Tahap Berikut

Namun setelah melihat perkembangannya, terutama dari pimpinan partai politik dan penolakan dari masyarakat, termasuk dari mahasiswa, dirinya setuju mengikuti aturan yang ada. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal
Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu
RMD Support Gemilang Cetak Atlet Sepakbola Lampung Untuk Ikut Bela Timnas
Satlantas Polres Tuba Gelar Razia Gabungan di Jalintim Tugu Garuda, AKP Khoirul: 50 Pelanggar Ditindak
Meresahkan, Polsek Tanjung Raya Amankan Puluhan Pelaku Aksi Balap Liar
Ada Mark Up Harga Semen Hingga Rp 2 M di Proyek PU Mesuji
Orang Tua Siswa SMA Kebangsaan Laporkan Perundungan Anaknya ke Polisi
Kasus Curat di Menggala Kota Terungkap, Iptu Eman: Pelakunya Seorang Pemuda Warga Setempat
Tag :

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 19:54 WIB

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal

Senin, 16 September 2024 - 18:25 WIB

Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu

Senin, 16 September 2024 - 15:52 WIB

RMD Support Gemilang Cetak Atlet Sepakbola Lampung Untuk Ikut Bela Timnas

Senin, 16 September 2024 - 07:52 WIB

Satlantas Polres Tuba Gelar Razia Gabungan di Jalintim Tugu Garuda, AKP Khoirul: 50 Pelanggar Ditindak

Senin, 16 September 2024 - 07:44 WIB

Meresahkan, Polsek Tanjung Raya Amankan Puluhan Pelaku Aksi Balap Liar

Minggu, 15 September 2024 - 09:41 WIB

Orang Tua Siswa SMA Kebangsaan Laporkan Perundungan Anaknya ke Polisi

Sabtu, 14 September 2024 - 23:42 WIB

Kasus Curat di Menggala Kota Terungkap, Iptu Eman: Pelakunya Seorang Pemuda Warga Setempat

Sabtu, 14 September 2024 - 23:17 WIB

Aprohan Saputra Terpilih Aklamasi Sebagai Ketua PW IWO Lampung Masa Bhakti 2024-2029

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal

Senin, 16 Sep 2024 - 19:54 WIB