Mantan Kadis Peternakan dan Keswan Tutup Usia

Selasa, 12 Juli 2022 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anis

Bandar Lampung – Pemerintah Provinsi Lampung diwakili oleh Staf Ahli Gubernur bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Zainal Abidin, secara resmi melepas jenazah Mantan Kepala Dinas Peternakan & Kesehatan Hewan Provinsi Lampung, drh. Mattheus Nurcahyo Saksono, di Pemakaman Katolik Yusuf Arimatea Kedaton, Senin (11/7).

Almarhum yang semasa hidupnya pernah menjabat sebagai Kepala Dinas Peternakan & Kesehatan Hewan Provinsi Lampung tahun 2008 meninggal dunia pada hari Minggu, 10 Juli 2022 di RS Abdul Moeloek, meninggalkan seorang istri dan dua anak.

Baca Juga:  Walikota Eva Rancang Transformasi Bandarlampung Kota Metropolis 

Gubernur Lampung dalam sambutan yang disampaikan oleh Staf Ahli Gubernur bidang Ekubang, Zainal Abidin, menyampaikan rasa dukacita yang mendalam atas kepergian salah satu putera terbaik Lampung ini.

“Almarhum merupakan sosok abdi negara yang disiplin, profesional, pekerja keras, ramah dan penuh rasa tanggung jawab dalam mengemban amanah,” kata Gubernur Lampung.

Gubernur juga mengatakan bahwa almarhum telah banyak memberikan kontribusi positif bagi kemajuan dan keberhasilan pembangunan di Provinsi Lampung.

Baca Juga:  Kota Baru, Investasi Strategis, Kesesuaian dan Pengawasan Anggaran

Hadir dalam acara pemakaman Kadis Peternakan & Keswan Provinsi Lampung serta perwakilan Balai Veteriner Lampung dan BPS Lampung. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Jaga Kamtibmas, Sat Samapta Polres Lampung Utara Gelar Patroli
Terbukti Salahgunakan Izin Tinggal, Dua WNA Asal Brazil Diamankan di Pesisir Barat
Temuan BPK RI di Setda dan BPKAD Metro Capai Rp2,5 M Lebih
Hetifah Sesalkan Kontroversi Wasit dalam Pertandingan Aceh vs Sulawesi Tengah di PON
Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam
HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal
Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu
RMD Support Gemilang Cetak Atlet Sepakbola Lampung Untuk Ikut Bela Timnas

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 00:17 WIB

Jaga Kamtibmas, Sat Samapta Polres Lampung Utara Gelar Patroli

Rabu, 18 September 2024 - 00:08 WIB

Terbukti Salahgunakan Izin Tinggal, Dua WNA Asal Brazil Diamankan di Pesisir Barat

Selasa, 17 September 2024 - 16:54 WIB

Temuan BPK RI di Setda dan BPKAD Metro Capai Rp2,5 M Lebih

Selasa, 17 September 2024 - 13:38 WIB

Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam

Selasa, 17 September 2024 - 12:31 WIB

Pengamanan Gedung DPRD oleh Polres Lampung Timur dalam Aksi Koalisi Lampung Timur Menggugat

Senin, 16 September 2024 - 19:54 WIB

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal

Senin, 16 September 2024 - 18:25 WIB

Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu

Senin, 16 September 2024 - 15:52 WIB

RMD Support Gemilang Cetak Atlet Sepakbola Lampung Untuk Ikut Bela Timnas

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

Jaga Kamtibmas, Sat Samapta Polres Lampung Utara Gelar Patroli

Rabu, 18 Sep 2024 - 00:17 WIB

#pilihankukotakkosong

Temuan BPK RI di Setda dan BPKAD Metro Capai Rp2,5 M Lebih

Selasa, 17 Sep 2024 - 16:54 WIB

gubernur

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Temu Bisnis

Selasa, 17 Sep 2024 - 16:38 WIB