Kunker Ke Sungai Cambai, Pj Bupati Sulpakar Himbau Pelajar Hindari Bahaya Narkoba

Rabu, 31 Mei 2023 - 20:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Nara J Afkar

MESUJI – Salah satu upaya untuk menekan angka kenakalan remaja adalah melakukan langkah pencegahan. Hal itu disampaikan Penjabat Bupati Mesuji Drs. Sulpakar. MM ketika melakukan kunjungan kerja di Desa Sungai Cambai, Kecamatan Mesuji Timur, Kabupaten Mesuji, Kamis (31/05/2023).

“Langkah pencegahan mesti kita kedepankan dalam menekan angka kenakalan dikalangan remaja, khususnya adik-adik pelajar. Upaya pencegahan bisa dilakukan dengan model pembinaan dan pendekatan,” kata Sulpakar dihadapan para pelajar.

Baca Juga:  Sidang Paripurna; DPD RI tetapkan Abcandra Muhammad Akbar Supratman Pimpinan MPR RI dari unsur DPD RI

Menurut Sulpakar, yang juga sebagai Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung ini menuturkan, upaya pencegahan bisa dilakukan dengan memberikan serangkaian pembinaan di sejumlah sekolah yang ada di Kabupaten Mesuji dan Kabupaten lainnya.

Salah satu penekanan yang disampaikan pada para pelajar adalah terkait bahaya penggunaan narkoba. Sebagai generasi penerus bangsa, ia meminta para pelajar agar menjauhi barang terlarang tersebut.

“Jangan sekali-kali berdekatan dengan narkoba. Sebagai pelajar, fokus utama adalah menuntut ilmu sebagai bekal masa depan,”tegas Sulpakar dihadapan para pelajar.

Baca Juga:  Pemprov Gelar Rapat Persiapan Kunker Pj Gubernur ke Kabupaten Pringsewu dan Tanggamus

Untuk menekan kenakalan remaja, Sulpakar mengutarakan, para pelajar harus didorong untuk lebih giat mengikuti kegiatan positif di sekolah.

“Jika pelajar merasa nyaman dengan kegiatan di sekolah maka secara tidak langsung bisa terhindar dari pengaruh narkoba,” terangnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Komunitas Perempuan Menari Siap Catatkan Rekor MURI di ArtChipelaGong
Komunitas Perempuan Menari, Mengangkat Tradisi, Menanti MURI di ArtChipelaGong
Bid Dokkes Polda Lampung Laksanakan Supervisi dan Asistensi di Polres Tulang Bawang, Kompol Kasyfi: Akan Ada Pembangunan Rumkit Bhayangkara
Sat Lantas Polres Lampung Timur Sosialisasikan Disiplin Berlalu Lintas dan Kenakalan Remaja di SMP N 2 Purbolinggo
Temuan BPK RI, Sekwan Lampung Utara Membenarkan
BPK Temukan Anggaran tak Sesuai Rp 2,8 M di DPRD Lampung Utara
Provinsi Lampung Raih Sertifikat Akreditasi A untuk Program Pelatihan Teknis Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Sekdaprov Fahrizal Buka FGD Usung Tema Akselerasi Pembangunan Kawasan Perumahan dan Center of Excelent Pendidikan

Berita Terkait

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:52 WIB

Komunitas Perempuan Menari Siap Catatkan Rekor MURI di ArtChipelaGong

Rabu, 9 Oktober 2024 - 07:31 WIB

Komunitas Perempuan Menari, Mengangkat Tradisi, Menanti MURI di ArtChipelaGong

Selasa, 8 Oktober 2024 - 16:36 WIB

Bid Dokkes Polda Lampung Laksanakan Supervisi dan Asistensi di Polres Tulang Bawang, Kompol Kasyfi: Akan Ada Pembangunan Rumkit Bhayangkara

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:52 WIB

Sat Lantas Polres Lampung Timur Sosialisasikan Disiplin Berlalu Lintas dan Kenakalan Remaja di SMP N 2 Purbolinggo

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:00 WIB

Temuan BPK RI, Sekwan Lampung Utara Membenarkan

Selasa, 8 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Provinsi Lampung Raih Sertifikat Akreditasi A untuk Program Pelatihan Teknis Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Selasa, 8 Oktober 2024 - 10:39 WIB

Sekdaprov Fahrizal Buka FGD Usung Tema Akselerasi Pembangunan Kawasan Perumahan dan Center of Excelent Pendidikan

Selasa, 8 Oktober 2024 - 09:30 WIB

Dosen UIN Beri Pelatihan Peningkatkan Kemandirian Ekonomi Umat

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

Komunitas Perempuan Menari, Mengangkat Tradisi, Menanti MURI di ArtChipelaGong

Rabu, 9 Okt 2024 - 07:31 WIB

#pilihankukotakkosong

Temuan BPK RI, Sekwan Lampung Utara Membenarkan

Selasa, 8 Okt 2024 - 14:00 WIB