JMSI Kaltim Sambangi KPU

Jumat, 1 Juli 2022 - 11:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anis

Samarinda – Selain menyambangi titik nol Ibu Kota Nusantara (IKN). Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kaltim juga beraudiensi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kaltim terkait pelaksanaan pemilu serentak tahun 2024, Kamis malam(30/6).

Kunjungan Ketua JMSI Kaltim didampingi Koordinator Bidang Kerjasama Antar Kerjasama M Supianto, dan juga turut hadir dari perwakilan JMSI Pusat di antaranya Sekretaris Pokja Kepemiluan, Faisal Andri Mahrawa dan Ketua Bidang Kesekretariatan dan Pendataan Anggota JMSI, Ari Rahman.

Baca Juga:  Wakil Ketua MPR Rusdi Kirana Dorong Kerjasama Indonesia- Singapura Terus Ditingkatkan

Kedatangan JMSI Kaltim bersama rombongan di sambut langsung Ketua KPU Kaltim Rudiansyah, Anggota KPU Kaltim lainnya Iffa Rosita, Mukhasan Ajib, Fahmi Idris, dan Plt Sekretaris KPU Kaltim Wawan.

Rudiansyah mengatakan KPU Kaltim sangat mendukung dan merespon kehadiran JMSI Kaltim bersama pengurus pusat. Ia berharap program-program JMSI Kaltim dapat disinergikan dengan KPU Kaltim untuk mensukseskan pemilu serentak tahun 2024.

“Pada prinsipnya kami KPU Kaltim mendukung program JMSI yang ditawarkan untuk menyukseskan Pemilu 2024 mendatang,” kata Rudiansyah di ruangannya, Kamis (30/6).

Baca Juga:  Sekda Pringsewu  Heri Iswahyudi Jadi Tersangka Kasus Korupsi Dana Hibah LPTQ

Ia mengatakan, banyak hal yang harus dilakukan JMSI Kaltim, salah satunya status IKN di pemilu serentak 2024, yang mana menurutnya harus dilakukan diskusi publik sehingga IKN memiliki status yang jelas pada pemilu mendatang.

“Kami berharap JMSI Kaltim bisa melakukan gerakan untuk membuat terobosan seperti diskusi publik,” tandasnya.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

SMAN 3 Kotabumi Fasilitasi Sosialisasi Fakultas Kedokteran Unila
Siti Fauziah Terpilih jadi Ketua Dewan Pengurus Korpri MPR RI
Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi
Temu Ketua KONI NTT dan NTB, Bamsoet Pastikan Tarung Derajat jadi Cabor PON 2028
Komisi XI Dukung Efisiensi Anggaran APBN
Prabowo Diyakini Dapat Memberikan ‘Win-win Solution’ soal Perang Tarif atau Perang Dagang
Fluktuasi Harga Sembako, Pemerintah Tulangbawang Diminta Ambil Langkah
Harga Sembako di Tanggamus Merangkak Naik Jelang Ramadhan

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:55 WIB

SMAN 3 Kotabumi Fasilitasi Sosialisasi Fakultas Kedokteran Unila

Kamis, 6 Februari 2025 - 18:11 WIB

Siti Fauziah Terpilih jadi Ketua Dewan Pengurus Korpri MPR RI

Kamis, 6 Februari 2025 - 18:06 WIB

Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:22 WIB

Temu Ketua KONI NTT dan NTB, Bamsoet Pastikan Tarung Derajat jadi Cabor PON 2028

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:17 WIB

Komisi XI Dukung Efisiensi Anggaran APBN

Kamis, 6 Februari 2025 - 06:34 WIB

Fluktuasi Harga Sembako, Pemerintah Tulangbawang Diminta Ambil Langkah

Kamis, 6 Februari 2025 - 06:19 WIB

Harga Sembako di Tanggamus Merangkak Naik Jelang Ramadhan

Kamis, 6 Februari 2025 - 06:03 WIB

Resmi Rute Penerbangan Way Kanan-Jakarta

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

SMAN 3 Kotabumi Fasilitasi Sosialisasi Fakultas Kedokteran Unila

Kamis, 6 Feb 2025 - 20:55 WIB

#indonesiaswasembada

Siti Fauziah Terpilih jadi Ketua Dewan Pengurus Korpri MPR RI

Kamis, 6 Feb 2025 - 18:11 WIB

#CovidSelesai

Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi

Kamis, 6 Feb 2025 - 18:06 WIB

#indonesiaswasembada

Komisi XI Dukung Efisiensi Anggaran APBN

Kamis, 6 Feb 2025 - 14:17 WIB