Jelang Pemilu, Kapolda Lampung Implementasikan Sistem Manajemen Pam Obvit Ciptakan Situasi Aman

Senin, 14 Agustus 2023 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Anis 

LAMSEL – Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika membuka kegiatan Rakernis Dit Pamobvit Polda Lampung dan Sosialisasi Sistem Manajemen Pengamanan dengan Tema Implementasi Sistem Manajemen Pengamanan Obvitas dan Objek Tertentu Guna Menciptakan Situasi Aman Dalam Rangka Menjelang Pemilu Tahun 2024. Senin (14/08/23)

Bertempat di Ballroom Hotel Swiss-Bell Bandar Lampung, kegiatan tersebut dihadiri oleh para PJU polda lampung, Perwira satker yang mewakili dan Personil jajaran Polda Lampung.

Dalam sambutannya, Kapolda mengucapkan terima kasih kepada fungsi Pam Obvit baik di tingkat Polda dan Polres atas integritas, dedikasi dan kerja keras yang telah di tunjukkan dengan melaksanakan pengamanan objek-objek vital di wilayah hukum Polda Lampung, yang sudah di laksanakan oleh persnonil yang membidangi Pam Obvit.

Baca Juga:  Sultan B Najamudin Resmi Terpilih Jadi Ketua DPD RI Periode 2024-2029

“Melalui kegiatan rakernis ini semoga dapat dijadikan sarana introspeksi dan evaluasi bersama atas kinerja fungsi obvit Polda Lampung dan jajarannya ” ucapnya.

Objek vital nasional dan objek tertentu memiliki peran yang sangat penting bagi keberlangsungan negara kesatuan republik indonesia, terutama dari aspek ekonomi, sehingga politik, sosial dan keamanan, berpotensi menjadi target ancaman serta gangguan keamanan dan ketertiban, yang berdampak terhadap sistem perekonomian nasional.

Baca Juga:  Hari Rabies Sedunia, Disbunnak Lampung Utara Gelar Vaksinasi Gratis

“Maka dari itu untuk mencegah dan mengantisipasi terjadinya ancaman tersebut, Polri sebagai alat negara dalam pemelihara keamanan dan ketertiban masyarakat berkewajiban untuk memberikan bantuan pengamanan terhadap objek vital nasional dan objek tertentu” Lanjutnya.

Implementasi pengamanan mendukung manajemen pada objek vital nasional dan objek tertentu secara tidak langsung mendukung sistem berkelanjutan khususnya perekonomian dalam rangka menyongsong pesta demokrasi pemilu tahun 2024 yang damai untuk mewujudkan indonesia maju.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah, Bahas Kenaikan Harga Bahan Pangan
Polres Lampung Timur Siap Amankan Debat Pertama Cabup dan Cawabup 2024
Diduga Gunakan Fasilitas Negara Untuk Kampanye, Calon Wakil Walikota Metro Jadi Tersangka
Personel Sat Samapta Polres Lampung Timur Laksanakan Patroli Dialogis di Pasar Tradisional
JMSI Kepri dan Polda Kepri Ajak Pelajar SMAN 2 Tanjungpinag Sampaikan Bahaya Narkoba Melalui Tulisan
Pj Gubernur Lampung Buka Kejuaraan Gubernur Cup VIP Marching Band Competition 2024
Wapres Ma’ruf Amin Optimis Prabowo-Gibran Dapat Lanjutkan Tonggak Pembangunan
Pimpinan MPR Akan Menghadap Presiden Jokowi untuk Menyampaikan Undangan Pelantikan Presiden

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah, Bahas Kenaikan Harga Bahan Pangan

Selasa, 15 Oktober 2024 - 00:51 WIB

Polres Lampung Timur Siap Amankan Debat Pertama Cabup dan Cawabup 2024

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:53 WIB

Diduga Gunakan Fasilitas Negara Untuk Kampanye, Calon Wakil Walikota Metro Jadi Tersangka

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:31 WIB

Personel Sat Samapta Polres Lampung Timur Laksanakan Patroli Dialogis di Pasar Tradisional

Senin, 14 Oktober 2024 - 11:01 WIB

JMSI Kepri dan Polda Kepri Ajak Pelajar SMAN 2 Tanjungpinag Sampaikan Bahaya Narkoba Melalui Tulisan

Senin, 14 Oktober 2024 - 10:51 WIB

Wapres Ma’ruf Amin Optimis Prabowo-Gibran Dapat Lanjutkan Tonggak Pembangunan

Senin, 14 Oktober 2024 - 10:49 WIB

Pimpinan MPR Akan Menghadap Presiden Jokowi untuk Menyampaikan Undangan Pelantikan Presiden

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:57 WIB

Pj Gubernur Samsudin Hadiri Penutupan Peparnas XVII Solo 2024

Berita Terbaru

#CovidSelesai

Polres Lampung Timur Siap Amankan Debat Pertama Cabup dan Cawabup 2024

Selasa, 15 Okt 2024 - 00:51 WIB