Jaga Kesehatan dengan Rempah

Kamis, 21 Juli 2022 | 11:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Net

Ilustrasi: Net

Ilustrasi: Net

4. Peppermint

Pada beberapa penelitian, peppermint dapat mengatasi penyakit Irritable Bowel Syndrome (IBS). Diketahui IBS atau yang dikenal dengan sindrom iritasi usus besar adalah penyakit dengan gejala sakit perut, kembung, diare, dan sembelit.

Hal ini disebabkan minyak peppermint yang memiliki manfaat untuk meningkatkan manajemen nyeri pada sindrom iritasi usus besar. Minyak peppermint akan bekerja dengan mengendurkan otot-otot halus di usus besar, yang mana pengenduran tersebut akan mengurangi rasa sakit yang dialami selama buang air besar. Ini juga dapat membantu mengurangi perut kembung yang merupakan gejala pencernaan yang umum.

Baca Juga:  5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

5. Kunyit

Kunyit merupakan jenis bumbu dapur yang wajib ada dan banyak digunakan dalam masakan dan pengobatan. Selain dapat diminum langsung sebagai jamu, rempah ini sering digunakan sebagai pewarna alami dalam masakan tradisional.

Kandungan senyawa curcumin pada kunyit dipercaya bermanfaat untuk:

  • Meredakan peradangan yang membuat tubuh terasa sakit
  • Mengurangi peradangan di otak yang terkait dengan penyakit Alzheimer dan Depresi.
  • Meningkatkan memori dan menjaga kesehatan otak
  • Mengurangi rasa sakit dan bengkak pada penderita radang sendi.

Curcumin juga terbukti secara ilmiah sebagai antikanker yang kuat, tapi penelitian terkait manfaat ini masih terbatas pada hewan saja.

Baca Juga:  5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

6. Bawang Putih

Sebuah penelitian mengungkapkan bawang putih berkhasiat untuk meningkatkan kesehatan jantung. Bawang putih juga berkhasiat untuk mengurangi kolesterol total atau LDL sekitar 10-15 persen. Selain itu, dalam sebuah penelitian pada manusia ditemukan bahwa suplemen bawang putih bisa menurunkan tekanan darah yang signifikan pada orang dengan tekanan darah tinggi. ##

sumber: liputan6.com

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik
Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi
Samsudin Ajak Sjacrhroedin Tinjau Pembangunan Masjid Al Hijrah di Kota Baru
Samsudin Buka Teknokrat Academic Expo 2025
DPR Apresiasi Pemerintah Prabowo Bakal Evaluasi PSN Termasuk PIK 2
Prabowo Perlu Perkuat Narasi soal Solidaritas Palestina dan Gencar Suarakan di Forum-forum Internasional
Pj Gubernur Samsudin Ucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2576: “Gong Xi Fa Cai”
Imipas Beri Remisi Sesuai Aturan Undang-Undang
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 06:15 WIB

5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

Kamis, 6 Februari 2025 - 18:06 WIB

Isu Krusial Pemberdayaan Perempuan dan Anak Harus Segera Diatasi

Jumat, 31 Januari 2025 - 00:42 WIB

Samsudin Ajak Sjacrhroedin Tinjau Pembangunan Masjid Al Hijrah di Kota Baru

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:34 WIB

Samsudin Buka Teknokrat Academic Expo 2025

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:23 WIB

DPR Apresiasi Pemerintah Prabowo Bakal Evaluasi PSN Termasuk PIK 2

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:28 WIB

#indonesiaswasembada

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 19:08 WIB

#indonesiaswasembada

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:17 WIB

#indonesiaswasembada

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:30 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:40 WIB