Gubernur Terima Kunjungan Komnas Perempuan

Rabu, 27 Juli 2022 | 16:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anis

BANDARLAMPUNG – Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menerima kunjungan Komnas Perempuan, dalam rangka menekan angka kekerasan terhadap Kaum Hawa itu perempuan, di Mahan Agung, Bandar Lampung, Rabu (27/7).

Dalam kesempatan itu, Gubernur Arinal menyampaikan selamat datang dan terimakasih kepada Komnas Perempuan karena sudah berkunjung ke Provinsi Lampung.

Terkait upaya penanganan kekerasan terhadap perempuan, Gubernur Arinal, mengajak Komnas Perempuan untuk bersama-sama bersinergi dalam menekan kekerasan terhadap perempuan.

Ia menuturkan bahwa objeknya ada di Kabupaten/Kota, termasuk di desa-desa. Untuk itu, perlu kolaborasi dan sinergi bersama dalam melakukannya.

Baca Juga:  Touring Nomadic 2025 Resmi Dilepas, Angkat Potensi Pariwisata dan UMKM Lampung

Lebih dari itu, Gubernur Arinal mengungkapkan bahwa salah satu upaya dalam menekan kekerasan terhadap perempuan, melalui pembangunan ekonomi kerakyatan. Oleh karena itu, dirinya sangat konsen dalam membangun ekonomi kerakyatan ini.

Dalam kesempatan itu, Komisioner Komnas Perempuan, Siti Aminah, menyampaikan bahwa kunjungannya ke Provinsi Lampung salah satunya dalam rangka mensosialisasikan UU No. 12 tahun 2022 tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual.

Komnas Perempuan memiliki tujuan untuk mengembangkan kondisi yang kondusif bagi penghapusan segala bentuk kekerasan terhadap perempuan dan penegakan hak-hak asasi manusia perempuan di Indonesia; dan Meningkatkan upaya pencegahan dan penanggulangan segala bentuk kekerasan terhadap perempuan dan perlindungan hak-hak asasi perempuan.

Baca Juga:  Sivitas UIN RIL Kompak Gelar Aksi Bersih Dukung World Cleanup Day 2025

Dalam rangka menekan angka kekerasan pada perempuan, Siti Aminah, mengungkapkan bahwa dirinya sangat setuju dengan Pak Gubernur Arinal, bahwasannya untuk menekan angka kekerasan perempuan harus didukung dengan pembangunan ekonomi kerakyatan. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

JMSI Lampung Dukung Gubernur Mirza Bangun Jembatan Kepercayaan Antara Pemerintah dan Masyarakat
Raih Gelar Doktor Dengan Nilai cumlaude, Ariawan : Semoga dapat memberikan motivasi kepada teman” jurnalis lainya
Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Pelaksanaan Program Nasional, Perkuat Sinergi Pusat-Daerah untuk Kebermanfaatan bagi Masyarakat Lampung
Mahasiswa Hukum Didorong Wujudkan Penegakan Hukum yang Berkeadilan dan Berempati melalui National Moot Court Competition Piala Prof. Hilman Hadikusuma Tahun 2025
Tinjau Pelaksanaan Uji Kompetensi Guru, Pemprov Lampung Dorong Peningkatan Mutu Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045
Kapolres Kukuhkan Nomenklatur Pamapta Mesuji
Ancang-Ancang Hadapi Demo, Polres Lampura pun Berlatih
Masalah SDM dan Ruang Rawat Isu yang Dibawa Bupati Mesuji Bertemu Menkes

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 18:55 WIB

JMSI Lampung Dukung Gubernur Mirza Bangun Jembatan Kepercayaan Antara Pemerintah dan Masyarakat

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 17:19 WIB

Raih Gelar Doktor Dengan Nilai cumlaude, Ariawan : Semoga dapat memberikan motivasi kepada teman” jurnalis lainya

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 15:31 WIB

Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Pelaksanaan Program Nasional, Perkuat Sinergi Pusat-Daerah untuk Kebermanfaatan bagi Masyarakat Lampung

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 15:28 WIB

Mahasiswa Hukum Didorong Wujudkan Penegakan Hukum yang Berkeadilan dan Berempati melalui National Moot Court Competition Piala Prof. Hilman Hadikusuma Tahun 2025

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 15:24 WIB

Tinjau Pelaksanaan Uji Kompetensi Guru, Pemprov Lampung Dorong Peningkatan Mutu Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru