Diusung NasDem Maju Pilkada Mesuji 2024, Ini Kata Elfianah

Kamis, 6 Juni 2024 | 09:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MESUJI – Bakal Calon Bupati Mesuji yang juga menjabat sebagai Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Mesuji, Elfianah akhirnya resmi mengantongi rekomendasi dari Partai NasDem.

Rekomendasi itu diserahkan langsung oleh Ketua Bidang Pemenangan Pemilu, DPP NasDem Fauzi Amro di Kantor DPP Partai NasDem, Jakarta pada Rabu (5/6/2024) sekitar pukul 17.00 WIB.

Ketua DPRD Kabupaten Mesuji, Elfianah saat dikonfirmasi menyampaikan rasa syukur atas rekomendasi Partai NasDem yang mengusungnya di Pilkada Mesuji 2024.

Baca Juga:  GREAT Institute: Satgas Pasca Bencana DPR Kembalikan Kepercayaan Publik

“Alhamdulillah Partai NasDem merestui saya maju dalam Pilkada Mesuji 2024 mendatang,” ujarnya.

Elfianah menyebut rekomendasi itu telah diberikan kepadanya dan disaksikan langsung oleh Ketua DPW NasDem Lampung Herman HN dan Sekretaris DPW NasDem Lampung Fauzan.

Dijelaskan Elfianah dengan dikantonginya rekomendasi dari Partai NasDem itu, pihaknya saat ini hanya membutuhkan satu kursi lagi untuk dapat ikut dalam ajang kontestasi Pilkada Mesuji mendatang.

Baca Juga:  Diwawancarai Siswi Taruna Nusantara, Begini Pesan Sekda Mesuji

“Komunikasi kami dengan beberapa partai sudah berjalan baik. Tentu saja kami berharap partai yang memiliki visi dan misi yang sama, bisa mendukung dan berjalan bersama dalam upaya membangun Mesuji lebih baik lagi,” tuturnya.##


Penulis : Nara J Afkar


Editor : Ahmad

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat
Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026
PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani
Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit
Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027
Jalan Kota Baru-Sinar Rejeki Diresmikan, Bupati Egi Tegaskan Pembangunan Jalan Bertahap dan Berkeadilan
Integrasi Nilai Kamis Beradat dan Visi Green Campus
Rektor UIN dan Dekan Fakultas Syariah Hadiri Taklimat Presiden di Istana

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 15:34 WIB

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:31 WIB

Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:59 WIB

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46 WIB

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:39 WIB

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Jan 2026 - 15:59 WIB

#indonesiaswasembada

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Jan 2026 - 11:46 WIB

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Jumat, 16 Jan 2026 - 07:39 WIB