Cara Menjaga Makanan Tetap Bersih dan Sehat 

Minggu, 20 November 2022 | 17:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi/Net

Ilustrasi/Net

3. Membersihkan alat masak dan pisahkan

Setelah membersihkan sayuran, langkah berikutnya adalah mencuci peralatan memasak. Anda harus langsung mencuci alat memasak setiap habis digunakan. Perhatikan juga penggunaan peralatan memasak. Jangan sampai Anda menggunakan pisau atau peralatan yang sama untuk mengolah makanan mentah dan makanan matang.

Ini dilakukan agar tidak terjadi kontaminasi silang atau cross contamination yang membuat makanan kurang bersih akibat transfer bakteri dari alat masak.

4. Membersihkan tangan

Hal yang tidak kalah penting adalah memastikan tangan bersih saat proses memasak berlangsung. Tangan Anda harus dalam keadaan bersih sebelum dan saat mengolah bahan makanan. Terutama jika ada bahan makanan yang berbeda. Selain itu, pastikan juga tangan Anda dalam keadaan bersih setelah mengolah bahan makanan dan sebelum makan.

Baca Juga:  Mirza Optimis Lampung akan Naikkan Hasil Produksi Pertanian, Dukung Swasembada Pangan Nasional

5. Menyimpan bahan makanan dengan baik

Penyimpanan makanan juga harus diperhatikan karena dapat memengaruhi kondisi dan kualitas makanan. Bahan makanan harus dipastikan kebersihannya baik sejak persiapan hingga akan dikonsumsi. Pastikan tidak ada serangga seperti lalat, kecoa, tikus, dan lainnya yang membawa bakteri dan hinggap di bahan makanan.

Anda dapat melindungi makanan dan bahan makanan dengan memanfaatkan tudung saji, lemari, kulkas, atau area menyimpan makanan lainnya.

Baca Juga:  Pemkab Way Kanan Gandeng Unila Matangkan Perda Gerakan Literasi Daerah

Demikianlah cara menjaga makanan agar tetap bersih yang bisa Anda coba.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat
Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026
PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani
Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit
Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027
Jalan Kota Baru-Sinar Rejeki Diresmikan, Bupati Egi Tegaskan Pembangunan Jalan Bertahap dan Berkeadilan
Integrasi Nilai Kamis Beradat dan Visi Green Campus
Rektor UIN dan Dekan Fakultas Syariah Hadiri Taklimat Presiden di Istana

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 15:34 WIB

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:31 WIB

Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:59 WIB

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46 WIB

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:39 WIB

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Jan 2026 - 15:59 WIB

#indonesiaswasembada

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Jan 2026 - 11:46 WIB

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Jumat, 16 Jan 2026 - 07:39 WIB