Tinjau Tol Cikampek, Kapolri Pastikan One Way-Contraflow Lancar

Sabtu, 7 Mei 2022 | 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Kusuma

Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kembali melanjutkan peninjauan terkait dengan kesiapan personel maupun rekayasa lalu lintas (lalin) dalam menghadapi arus balik Lebaran 2022. Malam ini, Sigit mengecek langsung ke Tol Cikampek KM 28.

Skema rekayasa lalu lintas One Way sendiri sudah diberlakukan sejak pukul 14.00 WIB mulai dari KM 414 Tol Kalikangkung hingga KM 47 Tol Cikampek, dilanjutkan dengan Contraflow hingga KM 28.

Baca Juga:  Wagub Jihan Nurlela Terima Kunjungan Jajaran PT Sucofindo, Bahas Peluang Kerja Sama di Bidang Pertanian dan Pelayanan Publik

Dalam peninjauannya di ruas lajur terakhir Contraflow tersebut, Sigit melakukan diskusi bersama personel polisi lalu lintas dan memberikan pengarahan kepada jajaran yang bertugas dilapangan untuk mewujudkan arus balik yang aman dan lancar.

“Tolong dipastikan pelaksanaan rekayasa lalu lintas ini berjalan dengan optimal. Ikuti segala perkembangan yang ada. Selamat bertugas, ciptakan arus balik yang aman dan lancar bagi seluruh masyarakat,” kata Sigit dalam peninjauannya.

Baca Juga:  Buku, Hukum, dan Keteladanan Seorang Pendidik

Pada titik yang ditinjau tersebut, terpantau saat ini lalu lintas arus balik Lebaran 2022, masih dalam kondisi terkendali atau ramai lancar. Masyarakat yang melintas juga taat dan disiplin mengikuti instruksi serta rambu-rambu yang dipasang oleh petugas.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026
Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza Serahkan 15 Paket Kaki Palsu kepada Penerima Manfaat
Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri HPN 2026 di Banten

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:00 WIB

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:54 WIB

Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:00 WIB