Pj. Gubernur Hadiri Acara Gala Dinner “Khanduri Raya” PON XXI Aceh-Sumut atas Undangan Gubernur Aceh Safrizal ZA

Senin, 9 September 2024 - 10:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH – Penjabat (Pj) Gubernur Lampung Samsudin menghadiri acara Gala Dinner “Khanduri Raya” PON XXI Aceh-Sumatera Utara atas undangan Gubernur Aceh Safrizal ZA untuk seluruh gubernur se-Indonesia, di Taman Sulthanah Safiatuddin Banda Aceh, Minggu (8/9/2024).

Dalam acara bertajuk Peunajoh Raja tersebut, hadir pula Forkopimda dan semua Ketua umum KONI Provinsi se-Indonesia.

Acara ini dirancang untuk mempererat tali silaturahmi serta memberikan pengalaman kuliner dengan menyajikan berbagai hidangan khas Aceh.

Baca Juga:  Dalam Rangka Pengendalian inflasi, Samsudin Tinjau Pasar Murah di Komplek Kantor Gubernur

Menu utama yang disajikan meliputi Kuah Beulangong, hidangan berkuah kaya rempah yang merupakan salah satu favorit kuliner Aceh, Sie Manok yaitu ayam dengan bumbu khas Aceh dan berbagai menu tradisional lainnya.

Acara Khanduri Raya ini diharapkan bukan hanya sebagai ajang penghormatan kepada para tamu, tetapi juga menjadi kesempatan untuk memperkenalkan budaya kuliner Aceh kepada tamu-tamu dari berbagai daerah dan menjadi momen penting dalam rangkaian acara PON XXI, yang tidak hanya menonjolkan prestasi olahraga tetapi juga mempererat tali silaturahmi.##

Baca Juga:  BPKAD Tuba Berpotensi Merugikan Negara Rp 1,3 M

Penulis : Melly


Editor : Ahmad


Sumber Berita : Aceh

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Wartawan Korea Selatan Semakin Sadari Arti Penting Indonesia
Jelang Peresmian Sekretariat dan Lapangan Tembak, Pengurus Perbakin Mesuji Sowan ke Provinsi
Kasus BPKAD Tuba, Tim DMPK akan Lapor ke Kajati, Isu Pembelian Properti Miliaran Milik Mantan Wagub
Samsudin Didampingi Maidawati Resmikan Gedung Baru Pos Kesehatan dan Panen Melon Hasil Budi Daya KWT di Tanggamus
Sipentas Pemberkasan Lingkup Izin Sayang Dampak Rindu Ciptakan Usaha ‘Sehat’ Bagi Pemrakarsa
Nekat Lanjutkan Pembangunan Pabrik Tapioka, PT Sinar Baturusa Prima Diduga Tak Kantongi Dokumen AMDAL dan PBG
Pj Gubernur Lampung Galakkan Penanggulangan Stunting di Tanggamus
Pj Gubernur Dukung Upaya Pemkab Pringsewu Tingkatkan Pendapatan Daerah Lewat Pengembangan UMKM di Rest Area

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 18:13 WIB

Wartawan Korea Selatan Semakin Sadari Arti Penting Indonesia

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 12:45 WIB

Jelang Peresmian Sekretariat dan Lapangan Tembak, Pengurus Perbakin Mesuji Sowan ke Provinsi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:50 WIB

Kasus BPKAD Tuba, Tim DMPK akan Lapor ke Kajati, Isu Pembelian Properti Miliaran Milik Mantan Wagub

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 06:58 WIB

Samsudin Didampingi Maidawati Resmikan Gedung Baru Pos Kesehatan dan Panen Melon Hasil Budi Daya KWT di Tanggamus

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 01:18 WIB

Sipentas Pemberkasan Lingkup Izin Sayang Dampak Rindu Ciptakan Usaha ‘Sehat’ Bagi Pemrakarsa

Jumat, 4 Oktober 2024 - 23:14 WIB

Pj Gubernur Lampung Galakkan Penanggulangan Stunting di Tanggamus

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:04 WIB

Pj Gubernur Dukung Upaya Pemkab Pringsewu Tingkatkan Pendapatan Daerah Lewat Pengembangan UMKM di Rest Area

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:50 WIB

JMSI Provinsi Lampung Kembali Berbagi Untuk Warga Sekitar

Berita Terbaru

#CovidSelesai

Wartawan Korea Selatan Semakin Sadari Arti Penting Indonesia

Minggu, 6 Okt 2024 - 18:13 WIB