PCNU Palembang MOU dengan Universitas Malahayati

Senin, 28 November 2022 | 15:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – PCNU Kota Palembang melakukan MOU dengan Universitas Malahayati dan Pondok Pesantren Malahayati Bandar Lampung, Senin (28/11). MOU langsung ditanda tangani oleh Rektor Dr. Achmad Farich, dr., MM dan Direktur SDM Pesantren KH Dr Abdurrahman M.Ed. Sementara PCNU Palembang langsung oleh Ketua PCNU KH Hendra Zainuddin al-Qodiri didampingi sekretaris Ust Abdul Malik Syafei MH beserta jajaran.

“MOU ini menjadi dasar kerjasama kita,” kata Rektor Universitas Malahayati mengatakan Dr. Achmad Farich, dr., MM saat MOU.

Baca Juga:  Gubernur: Ramadan Meningkatkan Etos Melayani, Bahagia Dunia dan Akhirat

Diketahui, Universitas Malahayati memilillki sebanyak 20 prodi dari 5 fakultas dengan total mahasiswa sebanyak 5.300 berasal dari 26 Provinsi dengan luas mencapai 8 hektar.

“Untuk mahasiswa reguler wajib bording (asrama),” ungkapnya.

Sementara itu, ketua PCNU Kiayi Hendra mengaku sudah lama mengenal Universitas Malahayati dan sangat merasakan kehadiran para alumni terutama di bidang kesehatan.

Baca Juga:  Firsada Buka Forum Konsultasi Publik RPJMD Tahun 2025-2029 Dan RKPD Provinsi Lampung Tahun 2026

“Banyak hal yang membuat kami tergerak hati melakukan MOU ini, selain dekat banyak kemudahan, beasiswa dan yang penting haluannya jelas ahlussunnah wal jamaah. Jadi tidak ragu menitipkan santri kami ke sini,” ungkapnya. “Kedepan kami syiarkan Malahayati di Kota Palembang,” pungkasnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama
Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan
Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa
Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi
Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara
Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:17 WIB

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 April 2025 - 16:30 WIB

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 April 2025 - 15:40 WIB

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Jumat, 18 April 2025 - 21:33 WIB

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 April 2025 - 19:19 WIB

Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:17 WIB

#indonesiaswasembada

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:30 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:40 WIB

#indonesiaswasembada

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 Apr 2025 - 21:33 WIB