Pantau Situasi Banjir, Camat RJU dan Jajaran Serentak Turun ke Desa-Desa

Jumat, 9 Januari 2026 | 19:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAWAJITU UTARA-Di guyur Curah Hujan yang cukup tinggi dan puting beliung,warga  di kecamatan Rawajitu Utara mengalami banjir, Jumat (9/01/2026).

Untuk memastikan situasi yang ada di desa di kecamatan Rawajitu Utara, camat Rawajitu Utara Hendra Kurniawan, S.Kom segera membentuk tim untuk turun langsung ke lapangan dan memastikan langsung situasi yang ada di desa.

Menurut Hendra, pihaknya melakukan pemantauan sejak Kamis pagi, dari malam hingga subuh dini hari.  Dari pantauan tersebut, dua desa yang paling terdampak.  Bandar Anom dan desa Panggung Jaya. Selain banjir,  atap asbesnya rumah warga berterbangan.

“Saya membagi empat tim untuk memantau situasi langsung yang ada di desa desa sekecamatan Rawajitu Utara, tim pertama di pimpin camat Rawajitu Utara bersama staf dan pol pp memantau desa Telogorejo, panggung Rejo, Sungai Sidang dan Sungai Buaya.

Baca Juga:  Diwawancarai Siswi Taruna Nusantara, Begini Pesan Sekda Mesuji

Tim dua dipimpin Sekcam Rawajitu Utara. Sementara. bersama staf dan pol pp memantau situasi yang ada di desa Kurnia agung, Sidorahayu, Isomukti dan Muara Jaya. Tim tiga di pimpin kasi pemerintahan kecamatan Rawajitu Utara bersama staf dan pol pp memantau desa Sidang Makmur, Panggung Jaya dan desa Way Puji. Sementara tim empat di pimpin kasi PMD kecamatan memantau situasi di desa bBndar Anom dan Desa Gunung tiga, jelas Hendra

“Alhamdulilah dari pantau langsung kami di lapangan situasi di desa relatif aman dan debit air di beberapa titik juga sudah surut dan mudah mudahan cuaca hari ini mendukung dan tidak hujan kembali,” kataHendra

Semua kita laporkan kepada OPD terkait tentang situasi yang ada di lapangan dan mudahan mudahan situasi ini segera kembali seperti semula dan pantauan kami di lapangan aktivitas warga dan masyarakat tetap berjalan serta proses belajar mengajar di sekolah juga tetap berjalan dengan baik hanya di sekolah SDN 15 Rawajitu Utara di desa muara jaya banjir mengakibatkan buku buku yang berada di ruangan belajar terendam air dan hari ini sudah proses pengeringan, terang Hendra

Baca Juga:  Kapolres Mesuji Pimpin Apel Perdana Awal Tahun 2026

Pemerintahan kabupaten Mesuji bergerak cepat dalam menangani permasalahan ini dengan memberikan instruksi dan arahan langsung bupati Mesuji Hj.Elfianah, SE kepada OPD terkait untuk memantau situasi di lapangan serta menurunkan alat berat di beberapa titik untuk mengatasi Masalah genangan pasca banjir.


Penulis : Nara J Afkar


Editor : Desty


Sumber Berita : Mesuji

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship
Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan
Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Suherman Jabat Dishub Way Kanan
Pemprov Lampung Tegaskan Komitmen Tata Kelola Keuangan yang Efisien dan Transparan
Membesuk Tahanan Izin Kejati? Haris Munandar: Mohon Dicabut
Sekda Velli Lantik 4 Pejabat Eselon 2

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 20:51 WIB

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship

Senin, 12 Januari 2026 - 16:49 WIB

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:02 WIB

Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian

Senin, 12 Januari 2026 - 16:00 WIB

Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas

Senin, 12 Januari 2026 - 15:53 WIB

Suherman Jabat Dishub Way Kanan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Jan 2026 - 16:49 WIB

#indonesiaswasembada

Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian

Senin, 12 Jan 2026 - 16:02 WIB

#indonesiaswasembada

Suherman Jabat Dishub Way Kanan

Senin, 12 Jan 2026 - 15:53 WIB