Made Bagiase: Maju Jadi Calon Gubernur, Hendaknya Santun dan Bersahaja

Rabu, 2 November 2022 | 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – Politisi Golkar Made Bagiase mengingatkan kepada semua bakal calon gubernur untuk santun dan bersahaja dalam menuju kursi BE 1. Demikian disampaikan Made saat berkunjung ke Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Lampung, Rabu (2/11).

Dikatakan Made, kritik dan saran bagi pimpinan daerah sangatlah dibutuhkan. Karena, kritik dengan tanpa solusi yang konkrit adalah kelakar tak mutu. Pernyataan ini menjawab kelakar salah satu bakal calon gubernur yang juga sempat bertemu pengurus JMSI belum lama ini.

Menurut Made, Kartu Petani Berjaya (KPB) sudah menyentuh seluruh lapisan masyarakat. Bantuan tanpa agunan yang diberikan KPB dengan menggandeng perbankan diharapkan akan membantu petani.

Baca Juga:  5 Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Membeli Mobil Listrik

Made sepakat jika banyak hal masih perlu diperbaiki. Misalnya maksimalisasi peran penyuluh pertanian (PPL). Hal ini menyahuti keluhan petani di Way Rilau yang kesulitan pupuk, bibit dan sistem irigasi yang kurang solid.

Dikatakan Made, masukan konkrit seperti ini yang harusnya dimunculkan dan akan menjadi perhatian pemerintah daerah. Ditambah Made, pasca Covid- 19 semua daerah mengalami persoalan ekonomi yang luar biasa.

Namun, berkat kerjasama dengan masyarakat, pertumbuhan ekonomi Lampung meningkat dan terbaik. Dijelaskan, Pemda Lampung dalam hal ini sudah bekerja di jalurnya. Dicontohkan, harga ubi di beberapa waktu lalu menyentuh harga yang paling rendah. Oleh karena itu, melalui pendekatan dengan para buyer Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi menjadikan harga yang lebih baik.

Baca Juga:  TNI-Polri Berbagi Takjil di Penghujung Ramadhan

Made memastikan, Gubernur bekerja pada tracknya. Dan mantan Ketua Organda Lampung ini berharap, kelak pada waktunya, persaingan Pilgub 2024 dapat dilalui oleh bakal calon dengan baik dan damai.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi
Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara
Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan
Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung
Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April
Hinca Panjaitan Usul Polri Rutin Merotasi Polantas
Neng Eem : Sekarang Waktunya Lebih Mencintai Produk UMKM
Yang Ditunggu Masyarakat Tiba, Pemprov Lampung Gelar Pemutihan Pajak Mulai 1 Mei 2025

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 06:17 WIB

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Kamis, 17 April 2025 - 23:58 WIB

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 April 2025 - 23:15 WIB

Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan

Kamis, 17 April 2025 - 20:14 WIB

Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung

Kamis, 17 April 2025 - 20:08 WIB

Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 Apr 2025 - 23:58 WIB

#indonesiaswasembada

Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:14 WIB