Ketua JMSI Lampung Hadiri Bukber HMI Komisariat Syari’ah UIN RIL

Minggu, 9 April 2023 | 20:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG – Ketua Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Provinsi Lampung menghadiri kegiatan acara Buka Bersama (Bukber) dan silaturahmi dengan Alumni HMI Komisariat Syari’ah UIN Raden Intan Lampung di Rumah HMI Komisariat Syariah, kelurahan Waydadi Sukarame, Kota Bandar Lampung, Minggu (9/04).

Dalam kesempatan tersebut Ahmad Novriwan yang juga alumni HMI Komisariat Syari’ah UIN Raden Intan Lampung berharap kegiatan ini tetap berlangsung dan terjaga dengan baik dari tahun ke tahun.

Baca Juga:  Indeks SPBE Lampung Selatan Naik Jadi 3,34, Transformasi Digital Pemerintahan Kian Matang

“Kita patut syukuri atas segala nikmat Allah.
Semoga ukhwah ini tetap berlangsung dan terjaga, HMI ini melahirkan calon-calon pemimpin bangsa, maka kepada para kader agar berproses dengan benar dan baik,” tutur Ahmad Novriwan.

Diketahui, Kegiatan yang dihadiri oleh 100 Kader HMI Komisariat Syariah dan para tamu undangan ini adalah agenda tahunan yang diselenggarakan oleh pengurus HMI Komisariat Syariah setiap bulan Suci Ramadhan Guna meningkatkan Ukhuwah Islamiah. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan
Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:39 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 22:25 WIB

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Mahkota Peradaban adalah Kemanusiaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 22:25 WIB