Kapolda Lampung Terima Audensi KPID Provinsi Lampung

Selasa, 10 Januari 2023 | 23:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vina

Bandar Lampung – Kapolda Lampung Irjen pol Dr Akhmad Wiyagus S.ik.,M.Si.,M.M., didampingi Kabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad S.H.,M.Si., menerima audiensi Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Lampung, di Ruang kerja Kapolda Lampung. Selasa (10/1/23)

Dalam audiensi ini KPID Provinsi Lampung untuk memperat tali silahturahmi bersama Polda Lampung, tampak hadir Budi jaya Idris. S.H Ketua KPID Lampung, Wirdayati, M.Pd Wakil ketua KPID Lampung, Hendra, S.Sos Korbid kelembagaan, Nisa’ul Fitri Mardani Syihab, M.Hum. Korbid pengawasan isi siaran.

Pada kesempatan tersebut Budi Jaya mengucapkan terima kasih kepada Kapolda Lampung yang sudah meluangkan waktu untuk bertemu dengan jajaran KPID Lampung, ia berharap pertemuan ini dapat memberikan kontribusi antara KPID dan Polda Lampung dalam melaksanakan pengawasan penyiaran khususnya yang ada di Provinsi Lampung.

Baca Juga:  MPR RI Sayangkan Adanya Penghinaan Terhadap Ulama Sulawesi Tengah

“Kami berharap semoga selalu dapat bekerja sama dengan Kepolisan daerah Lampung dalam melaksanan tugas kami,” ujarnya.

Menanggapi itu, Kapolda Lampung mengungkapkan “kami Polda Lampung akan selalu mendukung kinerja KPID Provinsi Lampung dalam melakukan pengawasan penyiaran sehingga masyarakat lampung mendapatkan informasi dan siaran yang baik dan dapat menciptakan keamanan dan ketertiban di bumi ruwai jurai yang kita cintai ini”. Ucap Kapolda.

Baca Juga:  H+6 Lebaran, Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Rumah Kosong

Dikesempatan yang sama, Kabid Humas Polda Lampumg Kombes Pol Pandra menambahkan, bahwa penyiaran dan informasi yang baik sangat mempengaruhi kepada tugas kami di kepolisan, dimana tahun ini kita menghadapi massa pemilu yang akan dilaksanakan di tahun 2024 nanti, bahwa kita perlu pengawasan yang sangat ketat jangan sampai kita termakan hoax yang beredar di media” ucap Pandra. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung
Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah
PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama
Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan
Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa
Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 22:28 WIB

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 April 2025 - 19:08 WIB

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 April 2025 - 17:17 WIB

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 April 2025 - 16:30 WIB

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 April 2025 - 15:40 WIB

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:28 WIB

#indonesiaswasembada

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 19:08 WIB

#indonesiaswasembada

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:17 WIB

#indonesiaswasembada

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:30 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:40 WIB