Gempa 7,5 SR di Taiwan dan Jepang, Ketua Fraksi PKS Minta Kemlu Segera Pastikan Keselamatan WNI

Rabu, 3 April 2024 - 13:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Heri Suroyo
JAKARTA – Gempa 7,5 SR terjadi di wilayah laut di dekat Taiwan sekitar pukul 09.00 waktu setempat (Rabu, 3/4). Badan Meterologi Jepang mengeluarkan peringatan tsunami akibat gempa M 7,5 tersebut dan Reuters mengkonfirmasi tsunami 3 meter akan menerjang Pesisir Selatan Okinawa wilayah Pantai Barat Daya Jepang pada pukul 10.00 waktu setempat.

Ketua Fraksi PKS DPR Jazuli Juwaini menyampaikan simpati dan keprihatinan sekaligus belasungkawa atas bencana gempa dan tsunami tersebut. Jazuli berharap tidak ada korban jiwa dan proses evakuasi warga setempat berjalan dengan baik.

Baca Juga:  Rp 379 Juta Dana Kegiatan Disdikbud Pesawaran Jadi Temuan

Secara khusus, Anggota Komisi I DPR ini meminta Kementerian Luar Negeri (Kemlu) memastikan keselamatan WNI kita di Taiwan dan Jepang usai diguncang gempa 7,5 SR tersebut.

“Kemlu harus bergerak cepat untuk mengidentifikasi keberadaan WNI di wilayah terdampak gempa dan tsunami serta melakukan tindakan cepat dan terukur untuk menyelamatkan WNI jika terdapat warga negara kita di sana,” ungkap Jazuli.

Baca Juga:  Pakai Baju Kuning, Jokowi Tutup Munas XI Golkar

Jepang dan Taiwan adalah negara yang kerap diguncang gempa dan acapkali disertai tsunami. “Pemerintah Indonesia melalui Kemlu saya yakin memiliki sistem deteksi cepat untuk mengidentifikasi keberadaan WNI. Tentu kita semua berharap tidak ada warga negara kita yang menjadi korban,” pungkas Jazuli.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Temuan BPK RI di Setda dan BPKAD Metro Capai Rp2,5 M Lebih
Hetifah Sesalkan Kontroversi Wasit dalam Pertandingan Aceh vs Sulawesi Tengah di PON
Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam
HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal
Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu
RMD Support Gemilang Cetak Atlet Sepakbola Lampung Untuk Ikut Bela Timnas
Satlantas Polres Tuba Gelar Razia Gabungan di Jalintim Tugu Garuda, AKP Khoirul: 50 Pelanggar Ditindak
Meresahkan, Polsek Tanjung Raya Amankan Puluhan Pelaku Aksi Balap Liar

Berita Terkait

Selasa, 17 September 2024 - 17:15 WIB

Penting dan Harus Dikuasai, Polres Tulang Bawang Gelar Latkatpuan 12 Gerakan Pengaturan Lalu Lintas

Selasa, 17 September 2024 - 15:45 WIB

Hetifah Sesalkan Kontroversi Wasit dalam Pertandingan Aceh vs Sulawesi Tengah di PON

Senin, 16 September 2024 - 19:54 WIB

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal

Senin, 16 September 2024 - 07:52 WIB

Satlantas Polres Tuba Gelar Razia Gabungan di Jalintim Tugu Garuda, AKP Khoirul: 50 Pelanggar Ditindak

Senin, 16 September 2024 - 07:44 WIB

Meresahkan, Polsek Tanjung Raya Amankan Puluhan Pelaku Aksi Balap Liar

Sabtu, 14 September 2024 - 23:42 WIB

Kasus Curat di Menggala Kota Terungkap, Iptu Eman: Pelakunya Seorang Pemuda Warga Setempat

Sabtu, 14 September 2024 - 10:50 WIB

Kapolres Pimpin Sertijab Pejabat di Polres Lampung Timur

Sabtu, 14 September 2024 - 01:01 WIB

Pasca Pelemparan di Tol Bakauheni-Terbanggi, Pengelola Perkuat Koordinasi di Tingkat Desa

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

Temuan BPK RI di Setda dan BPKAD Metro Capai Rp2,5 M Lebih

Selasa, 17 Sep 2024 - 16:54 WIB

gubernur

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Temu Bisnis

Selasa, 17 Sep 2024 - 16:38 WIB

#pilihankukotakkosong

Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam

Selasa, 17 Sep 2024 - 13:38 WIB