Elly Sampaikan Pesan Prabowo: “Jaga Persatuan”

Rabu, 29 November 2023 | 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Nara

BANDARLAMPUNG- Ketua PD Pira Lampung, Elly Wahyuni menyampaikan pesan Capres Prabowo Subianto kepada masyarakat, untuk menjaga persatuan dan kesatuan, guna menyongsong Pemilu 2024. Menurutnya, prinsip Partai Gerindra dalam kompetisi Pemilu yang akan datang, adalah dalam politik berkompetisi, tetapi dalam Tuhan kita bersaudara.

“Itu prinsip Partai Gerindra, sehingga kita turut mengajak masyarakat untuk menjaga situasi kamtibmas, situasi nasional, dan persatuan serta kesatuan bangsa,” kata Elly Wahyuni, usai memberikan ratusan susu dan makanan gratis kepada masyarakat Bandar Lampung, Selasa (28/11/23).

Baca Juga:  Konsistensi Peningkatan Kapasitas Guru Harus Diwujudkan

Lebih lanjut Elly, Prabowo Subianto menilai semua Capres dan Cawapres merupakan putra-putra terbaik yang dimiliki Indonesia.

“Semua Capres dan Cawaprea merupakan putra terbaik yang dimiliki bangsa, sehingga jangan sampai adanya perpecahan,” ungkapnya.

Kendati begitu, politisi Partai Gerindra ini berharap jangan sampai terjadi perpecahan ditengah masyarakat yang dipicu berbeda pilihan. “Jangan sampai karena berbeda pilihan, terjadi perpecahan ditengah masyarakat,” tukasnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi
Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara
Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan
Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung
Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April
Hinca Panjaitan Usul Polri Rutin Merotasi Polantas

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 21:33 WIB

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 April 2025 - 19:19 WIB

Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal

Jumat, 18 April 2025 - 06:17 WIB

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Kamis, 17 April 2025 - 23:58 WIB

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 April 2025 - 23:15 WIB

Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 Apr 2025 - 21:33 WIB

#indonesiaswasembada

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 Apr 2025 - 23:58 WIB