Dansat Brimob Lampung Pimpin Upacara Pengukuhan Dan Sertijab Jabatan PJU Sat Brimob

Kamis, 16 Mei 2024 | 16:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG – Dansat Brimob Polda Lampung Kombes Pol Yustanto Mujiharso Pimpin Upacara Pengukuhan jabatan Kabag Ops, Kasi Provos, Kasi TIK, Kasi Yanma dan Sertijab Kasi Intel dan Kasi Kesjas Satuan Brimob Polda Lampung di lapangan Makosat, Kamis, 16/05.

Adapun pejabat yang baru dilantik, serta serah terima jabatan dan pengukuhan yaitu Kompol Abdul sebagai Kabag Ops, Iptu Heldi sebagai Kasi Provos, Akp Suharjanta sebagai Kasi Yanma dan Akp Wakija sebagai Kasi TIK dan Sertijab yaitu Kasi Intel dari Kompol iwan Setiawan Ke Akp Yulianto Wisnu dan Kasi Kesjas dari Akp Minan ke Ipda Andri.

Baca Juga:  Hetifah: Kepemimpinan Sekolah Kunci Pendidikan Bermutu, 50.971 Posisi Kepala Sekolah Masih Kosong

Dalam upacara tersebut, dilaksanakan prosesi penanggalan dan penyematan atribut kesatuan oleh Inspektur Upacara, serta penandatangan naskah berita acara serah terima jabatan, pengukuhan dan pelantikan jabatan, berita acara sumpah jabatan, dan pakta integritas.

“Saya berharap kepada pejabat yang baru dilantik dan dikukuhkan agar dapat segera menyesuaikan diri ditempat kerja yang baru,” ucap Dansat.

Baca Juga:  Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas

Dansat menyampaikan ucapan terima kasih juga memberikan apresiasi atas segala dedikasi, integritas, kepedulian dan komitmen untuk meningkatkan kualitas kinerja di Sat Brimob Polda Lampung.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Dibimbing Nurul, Mahasiswa FP UNILA Raih Hibah PKM-RE DIKTI 2025 dan Siap Melaju ke PIMNAS
Sinergi Pemprov Lampung dan TNI, Kodam XX/Radin Inten Menuju Kenyataan, Lampung Siap Jadi Sentra Pertahanan Strategis di Sumatera
UIN Raden Intan Jadi Tuan Rumah POMPROV 2025 Cabor Panjat Tebing dan Bulu Tangkis
Bupati Tanggamus Buka Musda MUI
Keluarga Korban Tragedi Semanggi I Tolak Penulisan Ulang Sejarah Oleh Fadli Zon
Ketua DPR RI Minta Fadli Zon Tidak Hilangkan Jejak Sejarah
Rektor UIN RIL Lantik 27 Pejabat, Intruksikan Pertahankan Predikat Kampus Unggul
JMSI Lampung Bertemu Kadiskominfo Sampaikan Hasil Munas 2

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:52 WIB

Dibimbing Nurul, Mahasiswa FP UNILA Raih Hibah PKM-RE DIKTI 2025 dan Siap Melaju ke PIMNAS

Jumat, 4 Juli 2025 - 15:24 WIB

Sinergi Pemprov Lampung dan TNI, Kodam XX/Radin Inten Menuju Kenyataan, Lampung Siap Jadi Sentra Pertahanan Strategis di Sumatera

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:05 WIB

UIN Raden Intan Jadi Tuan Rumah POMPROV 2025 Cabor Panjat Tebing dan Bulu Tangkis

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:49 WIB

Bupati Tanggamus Buka Musda MUI

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:45 WIB

Keluarga Korban Tragedi Semanggi I Tolak Penulisan Ulang Sejarah Oleh Fadli Zon

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Bupati Tanggamus Buka Musda MUI

Jumat, 4 Jul 2025 - 09:49 WIB