Cegah Aksi Balap Liar, Satlantas Polres Mesuji Razia Knalpot Racing

Rabu, 27 Maret 2024 | 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Nara J Afkar 

MESUJI – Untuk mencegah aksi balap liar,  Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Mesuji, Polda Lampung, melakukan razia terhadap kendaraan Roda Dua dan Roda Empat yang mengunakan Knalpot tidak standar (Racing-red).

Hal ini ditegaskan Kapolres Mesuji AKBP. Ade Hermanto.SH.S.IK.MM.CPHR., melalui Kepala Satuan Lalu Lintas(Kasat Lantas) Polres Mesuji AKP. Asep Suhendi.SH.MH., mengatakan Razia dilakukan sebagai upaya pencegahan Balap Liar yang berpotensi terjadinya balap liar.

Baca Juga:  Perekonomian Lampung Tumbuh 5,04%, Pertanian, Kehutanan  dan Perikanan Penunjang Utama

“Razia ini kita lakukan untuk mencegah terjadinya kegiatan balap liar, yang berpotensi terjadinya kecelakaan Lalu lintas,”terang Kasat.

Selain melakukan tindakan kepada penguna kendaraan yang melangar Undanng-Undang Lalu Lintas Dan Angktan Jalan (UULAJ) Nomor 22 tahun 2009 Sat Lantas Polres Mesuji juga menghibau kepada orang tua untuk berperan aktif melakukan kontrol terhadap anaknya yang mengunakan kendaraan bermotor.

Baca Juga:  Hanan Silaturahmi dengan Keluarga Besar LDII

“Peran orang tua juga penting untuk selalu memantau anaknya yang di berikan kendaraan, pastikan kendaraan anak menggunakan alat atau aksesoris kendaraan yang standar, dengan begitu diharapkan kendaraan yang dipakai tidak meresahkan masyarakat bahkan digunakan untuk balap liar,”harapnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Wartawan Gadungan di Tulang Bawang Ditangkap Polda Lampung, Diduga Terlibat Penimbunan BBM Subsidi, Bawa Sajam dan Terlibat Judi Online
Pengukuhan Ketua Umum Persatuan Komunitas Disabilitas Provinsi Lampung Masa Bakti 2025–2030
Inovasi Layanan: Samsat Kota Agung Tanggamus Hadirkan QRIS untuk Wajib Pajak
Jihan Nurlela Nahkodai PKDL, Pemprov Lampung Tegaskan Hak Setara bagi Penyandang Disabilitas
Ketua Senat Serahkan Dokumen Administrasi dan Hasil Pertimbangan Kualitatif Calon Rektor kepada Rektor UIN Raden Intan Lampung
Hadiri Penutupan Pelatihan Pengurus KDMP, Begini Pesan Elfianah
Kapolres Mesuji Pimpin Langsung Giat Beli Humanis, Yang Menyasar Tempat Ibadah 
Senat UIN RIL Gelar Sidang Tertutup, 1 Bakal Calon Rektor Mundur

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 20:13 WIB

Wartawan Gadungan di Tulang Bawang Ditangkap Polda Lampung, Diduga Terlibat Penimbunan BBM Subsidi, Bawa Sajam dan Terlibat Judi Online

Jumat, 14 November 2025 - 18:29 WIB

Pengukuhan Ketua Umum Persatuan Komunitas Disabilitas Provinsi Lampung Masa Bakti 2025–2030

Jumat, 14 November 2025 - 18:23 WIB

Inovasi Layanan: Samsat Kota Agung Tanggamus Hadirkan QRIS untuk Wajib Pajak

Jumat, 14 November 2025 - 18:19 WIB

Jihan Nurlela Nahkodai PKDL, Pemprov Lampung Tegaskan Hak Setara bagi Penyandang Disabilitas

Jumat, 14 November 2025 - 18:15 WIB

Ketua Senat Serahkan Dokumen Administrasi dan Hasil Pertimbangan Kualitatif Calon Rektor kepada Rektor UIN Raden Intan Lampung

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Inovasi Layanan: Samsat Kota Agung Tanggamus Hadirkan QRIS untuk Wajib Pajak

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:23 WIB