Atasi Blank Spot Area, Diskominfo Mesuji Manfaatkan Icon Plus

Minggu, 27 Maret 2022 | 02:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Nara J Afkar

MESUJI – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mesuji melalui Dinas Komunikasi dan Informasi (Kominfo) terus berupaya untuk mengatasi persoalan jaringan signal atau yang lebih dikenal Blank Spot Area di Kabupaten Mesuji, Sabtu (26/3).

Mengingat, masih banyaknya wilayah di Kabupaten Mesuji yang susah sinyal, salah satunya di Kecamatan Rawa Jitu Utara.

Kepala Bidang (Kabid) Pengelolaan informasi dan komunikasi Publik Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Mesuji Hendra Kurniawan mengatakan untuk mengatasi permasalahan tersebut, pihaknya telah menyiapkan solusi alternatif.

“Salah satu alternatif yang akan kami lakukan adalah pemanfaatan jaringan internet wifi Icon Plus,” ujarnya kala menjadi salah satu Pemateri dalam kegiatan Pelatihan Jurnalistik dan Kehumasan yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Mesuji bagi Operator dan Kepala Sekolah Dasar (SD) se-Kecamatan Rawajitu Utara.

Baca Juga:  TN Way Kambas Perkuat Strategi Terpadu Tekan Konflik Gajah dan Manusia

Selanjutnya, kata Hendra, Icon Plus merupakan sebuah program internet yang ditawarkan oleh perusahaan PT PLN, sehingga pemasangan wifi Icon Plus sendiri sangat mudah.

Yang dimana, pemasangan wifi Icon Plus ini menggunakan tiang listrik.

Oleh sebab itu, Hendra menilai pemasangan jaringan internet lewat Icon Plus ini dapat terjangkau hingga ke daerah pelosok di Kabupaten Mesuji.

Baca Juga:  Jalan Kota Baru-Sinar Rejeki Diresmikan, Bupati Lampung Selatan

“Karena untuk Base Transceiver Station (BTS) di Kabupaten Mesuji berjumlah 65, jadi belum cukup untuk mengatasi area blankspot. Sehingga dengan jaringan internet lewat Icon Plus ini bisa menjadi alternatif,” pungkasnya.

Caption: Kabid Pengelolaan informasi dan komunikasi Publik Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Mesuji Hendra Kurniawan saat menyampaikan materi. Dok. PWI. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas
Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026
Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza Serahkan 15 Paket Kaki Palsu kepada Penerima Manfaat

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:39 WIB

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:00 WIB

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Dorong Penanganan Terpadu Konflik Gajah-Manusia di Way Kambas

Minggu, 25 Jan 2026 - 01:39 WIB

#indonesiaswasembada

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:00 WIB