Sambut Bulan Suci Ramadhan, Ketua DPRD Lampung Hadiri Acara Blangikhan

Jumat, 28 Februari 2025 | 11:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG- Ketua DPRD Provinsi Lampung Ahmad Giri Akbar, S.E., M.B.A dan Sekretaris DPRD Lampung Tina Marlinda ikuti prosesi acara tradisi jelang Bulan Ramadhan, Blangikhan.

Ya, acara yang diinisiasi Pemerintah Provinsi Lampung bersama DPP Lampung Sai dan Majelis Penyimbang Adat Lampung (MPAL) ini berlangsung di Kolam Renang Pahoman, Bandar Lampung, Jum’at (28/2/2025).

Untuk diketahui, tradisi ini merupakan adat budaya Lampung yang digelar setiap tahun guna menyambut Bulan Suci Ramadhan.

Baca Juga:  Dana Rp 8,45 Miliar Terselamatkan! Pengurus dan Pengawas P3SRS Plaza Asia Jadi Teladan

Acara diawali arak-arakan kereta kencana menuju lokasi Blangikhan.

Hadir pada kesempatan itu, Pj. Sekretaris Daerah Fredy SM (mewakili Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal), Ketua Harian DPP Lampung Sai sekaligus Ketua Umum MPAL Rycko Menoza SZP, Ketua DPRD Provinsi Lampung Ahmad Giri Akbar, Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat.

Baca Juga:  Sinergi Pemprov, Kejaksaan, dan Kemenkop UKM Perkuat Ekonomi Desa lewat Koperasi Merah Putih Mitra Adhyaksa

Ahmad Giri Akbar mengatakan, Blangikhan mempunyai pesan moral yang sangat kuat di masyarakat Lampung.

“Ini merupakan simbol kekuatan dari kekayaan budaya dan kearifan lokal yang telah ada secara turun temurun, dari generasi ke generasi,” tutur Giri.


Penulis : Desty


Editor : Nara


Sumber Berita : DPRD Lampung

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Bunda PAUD Lampung Batin Wulan Raih Penghargaan Nasional: Komitmen Nyata untuk Anak Usia Dini
Pangan Ultra Proses dan Perubahan Paradigma Konsumen
Dorong Layanan Kesehatan Masyarakat, Pemprov Lampung Perkuat CKG, Imunisasi, dan BPJS Kesehatan
Lampung Fest 2025, Sinergikan Kopi dan Pariwisata untuk Dongkrak Ekonomi Lampung
Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Kesehatan 2025: Tegaskan Pentingnya Program CKG dan Optimalisasi Keaktifan Peserta BPJS
DWP Provinsi Lampung Gelar Sosialisasi E-Reporting untuk Tingkatkan Akuntabilitas dan Kinerja Pelaporan
Sinergi Pemprov, Kejaksaan, dan Kemenkop UKM Perkuat Ekonomi Desa lewat Koperasi Merah Putih Mitra Adhyaksa
Peringati HKN ke-61, Wagub Jihan Dorong Insan Kesehatan Lampung Perkuat Transformasi Layanan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 14:04 WIB

Bunda PAUD Lampung Batin Wulan Raih Penghargaan Nasional: Komitmen Nyata untuk Anak Usia Dini

Kamis, 13 November 2025 - 12:47 WIB

Pangan Ultra Proses dan Perubahan Paradigma Konsumen

Kamis, 13 November 2025 - 11:09 WIB

Dorong Layanan Kesehatan Masyarakat, Pemprov Lampung Perkuat CKG, Imunisasi, dan BPJS Kesehatan

Kamis, 13 November 2025 - 11:06 WIB

Lampung Fest 2025, Sinergikan Kopi dan Pariwisata untuk Dongkrak Ekonomi Lampung

Rabu, 12 November 2025 - 16:29 WIB

Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Kesehatan 2025: Tegaskan Pentingnya Program CKG dan Optimalisasi Keaktifan Peserta BPJS

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Pangan Ultra Proses dan Perubahan Paradigma Konsumen

Kamis, 13 Nov 2025 - 12:47 WIB