Samapta Polres Mesuji Gelar Kamtibmas Nusantara Cooling System dan Cek Gudang Logistik Pemilu

Senin, 7 Oktober 2024 | 22:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MESUJI – Jajaran Samapta Polres Mesuji, Polda Lampung, melakukan giat “Silaturahmi Kamtibmas Nusantara Cooling System” dalam rangka menciptakan situasi aman, damai dan kondusif menjelang Pilkada serentak 2024 di wilayah hukum Kabupaten Mesuji.

Dalam kegiatan tersebut, Jajaran Polres Mesuji menyambangi di Wilayah Kecamatan Tanjung Raya di Desa Brabasan dan mengecek tempat penyimpanan Logistik Pemilu Kotak Suara di GOR Desa Brabasan, dan melihat situasi di Kantor Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Senin (07/10) malam pukul 22.30 wib.

Kasat Samapta Polres Mesuji AKP Yus Mawardi, Mewakili Kapolres Mesuji AKBP Muhammad Harris, SH., SIK., MIK., mengatakan, kegiatan Nusantara Cooling System ini bertujuan untuk meminimalisir isu provokatif berlatar belakang sara, guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024 ini.

Baca Juga:  Sambut Hari Bhayangkara Ke-79, Polres Tulang Bawang Gelar Khitanan Massal Gratis Untuk 82 Anak

“Saya menghimbau kepada seluruh masyarakat agar dapat menyikapi dengan baik berita yang beredar dan gunakan momen Pilkada ini supaya aman dan damai. Jangan ada masyarakat yang saling memprovokasi dan saling menjelek-jelekan hanya karena berbeda pilihan, serta gunakan hak pilih dengan sebaik-baiknya,” kata Kasat.

Selain itu, dia juga menghimbau kepada seluruh masyarakat agar tidak mengkonsumsi narkoba, karena efek yang ditimbulkan dapat merusak generasi bangsa dan efek pengguna atau pecandu narkoba dapat melakukan tindak pidana.

Baca Juga:  Penerima JMSI Award 2024, Marindo, Dilantik Menjadi Sekda Provinsi Lampung

Yus Mawardi juga berharap kepada masyarakat untuk segera melaporkan jika ada kejadian yang melanggar hukum di wilayahnya agar diketahui kepada pihak yang berwajib. Sehingga diharapkan bisa membantu tugas-tugas kepolisian dalam hal menjaga situasi kamtibmas yang kondusif, sehingga masyarakat bisa melaksanakan aktifitas sehari-hari dengan aman dan nyaman.

“Kepada seluruh kepala desa dapat mengaktifkan kegiatan ronda malam di desa masing masing. Yang mana kegiatan ronda malam salah satu tujuannya adalah untuk menjaga situasi kamtibmas,” harapnya.##


Penulis : Nara


Editor : Ahmad


Sumber Berita : Kabupaten Mesuji

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Teguh Santosa: Insya Allah Hubungan Indonesia-Korea Utara Semakin Baik
Danbrigif 4 Marinir/BS dan Ketua Cabang 7 PG Kormar Panen Melon di Yonif 7 Marinir
Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas
Pemerintah Pusat Dorong Pemda Percepat Program 3 Juta Rumah, Kesehatan Gratis, dan Tekan Inflasi
BPN Mesuji Ikuti Rakor Pensertipikatan Aset dan Penyelesaian Aset Tumpang Tindih BMD Pemprov Lampung
Transformasi Bulog Jadi Langkah Tepat Pastikan Kebutuhan Pangan Masyarakat Terpenuhi
Dahsyat, Libur Tahun Baru Hijriyah, Pengguna Tol Meningkat 48%!
Topan Ginting: Ajudan Kepercayaan Bobby Nasution, Menuju Pusat Kekuasaan dan Berakhir Tragis di KPK

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 11:28 WIB

Teguh Santosa: Insya Allah Hubungan Indonesia-Korea Utara Semakin Baik

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:43 WIB

Danbrigif 4 Marinir/BS dan Ketua Cabang 7 PG Kormar Panen Melon di Yonif 7 Marinir

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:38 WIB

Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:33 WIB

Pemerintah Pusat Dorong Pemda Percepat Program 3 Juta Rumah, Kesehatan Gratis, dan Tekan Inflasi

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:30 WIB

BPN Mesuji Ikuti Rakor Pensertipikatan Aset dan Penyelesaian Aset Tumpang Tindih BMD Pemprov Lampung

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Teguh Santosa: Insya Allah Hubungan Indonesia-Korea Utara Semakin Baik

Selasa, 1 Jul 2025 - 11:28 WIB

#indonesiaswasembada

Harganas 2025, Lampung Teguhkan Komitmen Bangun Keluarga Berkualitas

Selasa, 1 Jul 2025 - 09:38 WIB