Realisasi DD Sri Tanjung 2021 Rampung

Sabtu, 19 Februari 2022 | 10:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Nara

MESUJI-Pemerintah Desa Sri Tanjung, Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Mesuji selesai rampungkan semua kegiatan yang bersumber dari Dana Desa di tahun 2021 lalu.

Kepala Desa Sri Tanjung Mat Kalu menyebutkan, untuk tahap III Dana Desa Tahun 2021, selain untuk penyaluran Bantuan Langsung Tunai juga digunakan untuk pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) sepanjang 41 Meter dengan menghabiskan anggaran sebesar Rp. 24.902.411. “Sudah selesai dari Bulan Desember 2021 kemarin, yang terakhir kami bangunkan TPT di RK 04, “sebutnya Jum’at (18/2).

Baca Juga:  Bentuk Tim Fasilitasi Penyelesaian Konflik Agraria dan Perlindungan Hak Atas Tanah

Mat Kalu menambahkan, sedangkan untuk tahun 2022 Desa masih dalam perencanaan, menyelesaikan pembuatan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes), Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes) ditahun 2022. “Untuk tahun 2021 kemarin, semua kegiatan sudah selesai. Sedangkan untuk tahun berjalan ini masih dalam proses perencanaan,” tandasnya.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Deputi BPJPH: Scope LPH Utama bukan hanya Provinsi, tetapi Nasional bahkan Dunia
JMSI Bali Bekali Ratusan Pramuka Penggalang Denpasar dengan Ilmu Jurnalistik Digital
Tingkatkan Kemandirian, Lapas Kotabumi Gelar Pembinaan Tata Boga dan Pertanian bagi WBP
Patroli Gabungan Polres Mesuji, TNI, dan Satpol PP Tingkatkan Keamanan Saat Akhir Pekan
Fun Run “InsuRUNce 2025” Semarakkan Hari Asuransi Nasional di Bandarlampung 
Begawi Agung di Lampung Utara, Teguhkan Komitmen Pelestarian Adat dan Budaya Lampung di Tengah Tantangan Modernisasi dan Globalisasi
Targetkan Predikat LPH Utama, UIN Lampung Siap Menjadi Ekosistem Halal Global
Perubahan Kualifikasi LPH UIN, Prof Wan: Aktivitas Keseharian Kita Harus Halal

Berita Terkait

Minggu, 19 Oktober 2025 - 23:36 WIB

Deputi BPJPH: Scope LPH Utama bukan hanya Provinsi, tetapi Nasional bahkan Dunia

Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:55 WIB

JMSI Bali Bekali Ratusan Pramuka Penggalang Denpasar dengan Ilmu Jurnalistik Digital

Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Tingkatkan Kemandirian, Lapas Kotabumi Gelar Pembinaan Tata Boga dan Pertanian bagi WBP

Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:50 WIB

Patroli Gabungan Polres Mesuji, TNI, dan Satpol PP Tingkatkan Keamanan Saat Akhir Pekan

Minggu, 19 Oktober 2025 - 14:09 WIB

Fun Run “InsuRUNce 2025” Semarakkan Hari Asuransi Nasional di Bandarlampung 

Berita Terbaru