Polres Lamtim Melaksanakan Upacara Hari Kesadaran Nasional

Senin, 20 Februari 2023 | 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vina

LAMPUNG TIMUR – Polres Lampung Timur Polda Lampung, melaksanakan upacara hari kesadaran nasional, bertempat di lapangan apel mapolres Lampung Timur. Senin (20/2/23).

Dipimpin langsung oleh Wakapolres Lampung Timur KOMPOL Sugandhi Satria Nugraha, diikuti oleh pejabat utama, ASN dan seluruh personel Polres Lampung Timur.

Dalam upacara tersebut Wakapolres membacakan arahan Kapolres Lampung Timur AKBP M.Rizal Muchtar, upacara kesadaran nasional ini untuk kembali menanamkan nilai-nilai dan semangat nasionalisme pada setiap personel Polri dan ASN Polri.

Baca Juga:  Gawat Dah, Dinkes Lampung Utara Dituding Mencuri Arus Listrik hingga Pakai kWh Bodong jadi Temuan PLN

Hal ini penting untuk membangun karakter dan jati diri anggota Polri serta memberikan inspirasi dan motivasi bagi peningkatan semangat pengabdian kita yang dilandasi oleh Tri Brata dan Catur Prasetya.

“Dengan tantangan tugas yang semakin berat, mari kita jadikan pendorong semangat dan motivasi kita untuk terus berkarya ditengah masyarakat dengan selalu mengedepankan ketauladanan baik kepada masyarakat maupun anggota Polri lainnya, selalu berikan pelayanan terbaik kepada masyarakat” ucapnya

Baca Juga:  Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Wisata

“Selalu instrospeksi diri dan teguhkan komitmen masing-masing, serta hilangkan segala bentuk pelanggaran, dan jadilah Polri yang Presisi sesuai dengan program prioritas Kapolri yang kita laksanakan saat ini, dan kedepannya” tutupnya. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi
Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara
Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan
Megawati Hadiri Peringatan 60 Tahun Kunjungan Kim Il Sung
Bawaslu Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Ke Pemkab Mesuji, KPU Rencananya April
Hinca Panjaitan Usul Polri Rutin Merotasi Polantas

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 21:33 WIB

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 April 2025 - 19:19 WIB

Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal

Jumat, 18 April 2025 - 06:17 WIB

Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Kamis, 17 April 2025 - 23:58 WIB

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 April 2025 - 23:15 WIB

Halalbihalal Keluarga Besar Setjen MPR, Ahmad Muzani: Mempererat Persaudaraan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama

Jumat, 18 Apr 2025 - 21:33 WIB

#indonesiaswasembada

Lestari: Wujudkan Kesetaraan Bagi setiap Warga Negara

Kamis, 17 Apr 2025 - 23:58 WIB